Marak Kasus Penyimpangan Seksual di Kaltim, Ketua TCR PPA Beberkan Beberapa Kasusnya

- Reporter

Senin, 13 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Kasus penyimpangan seksual yang kian marak terjadi di indonesia bukan cerita baru bagi Kaltim karena untuk kasus ini sudah banyak terjadi di kabupaten kota di benua etam .

“kalau kita lihat dari data di kepolisian memang kasusnya meningkat”,Tegas Ketua Tim Reaksi Cepat Perlindungan Perempuan dan Anak Provinsi Kalimantan Tmur Rina Zainun. Senin (13/12)

Menurutnya pada tahun 2018 hingga 2021 sudah banyak kasus yang masuk Ia mencontohkan di Bontang ada kasus oknum guru mensodomi 8 anak, di daerah bantuas kota Samarinda seorang oknum guru ngaji melecehkan 7 santri sementara di Balikpapan dan Kukar oknmun guru melakukan penyimpangan seksual.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rina Zainun menjelaskan pihaknya tidak ada maksud untuk menurunkan pamor dari pesantren atau tenaga pendidik namun ia lebih fokus terhadap pelanggaran hukum yang dilakukan oknum guru agama atau guru umum lainnya agar menimbulkan kewaspadaan bagi semua pihak terkhsuus orang tua.

Lebih lanjut Rina minta agar warga Kaltim untuk hati-hati terhadap pergaulan anak karena pelaku kejahatan seksual lebih banyak dilakukan oleh orang terdekat bisa paman kandung ayah kandung,kakak kandung hingga orang tua sambung. (*/rls/hms/red)

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB