Jelang Rapat Pleno Pemilu Tingkat Provinsi, Polda Kalteng Perketat Pengamanan

- Reporter

Sabtu, 2 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah (Polda Kalteng) mengerahkan sebanyak 116 personel guna memperketat pengamanan menjelang rapat terbuka rekapitulasi hasil perhitungan perolehan suara dalam pemilihan umum tahun 2024 tingkat Provinsi yang akan digelar pada, Minggu 3 Maret 2024.

Kaopsda OMB Telabang Irjen Pol Drs. Djoko Poerwanto, melalui Kasatgas Humas Kombes Pol Erlan Munaji, S.IK., M.Si. mengatakan bahwa rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat Provinsi ini merupakan salah satu tahapan kritikal. Dimana integritas dan keamanannya harus dijaga secara maksimal.

“Untuk itu, segala kesiapan mulai dari segi pengamanan harus kita perketat dan maksimalkan dalam mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas yang dapat menghambat proses demokrasi,” tutur Kasatgas Humas, saat dikonfirmasi di ruang kerjanya, Sabtu (2/3/2024) siang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, Erlan mengatakan. Demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif tentunya kami juga berharap kerja sama dan sinergitas dari semua pihak terus berlanjut hingga selesainya semua tahapan Pemilu 2024.

“Dengan pengamanan yang solid dan partisipasi aktif dari seluruh penyelenggara pemilu dan masyarakat, diharapkan Pemilu serentak tahun 2024 ini dapat berjalan lancar, aman, dan damai,” pungkasnya. (*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Memperingati Hut Humas Polri ke – 73, Sie Humas Polres Kobar Laksanakan Jumat Berkah
Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng
Polsek Sabangau Saksikan Penerimaan Bantuan Kursi Roda untuk Warga Bereng Bengkel
Polsek Rakumpit Dampingi Penanaman Bibit Cabai di Pager
Razia Gabungan Ops Zebra Telabang 2024, 50 Pelanggar Lalu Lintas di Palangka Raya Ditindak Tegas
Kapolres Kobar Beserta PJU Polres Kobar Lakukan Pemeriksaan Kesehatan
Patroli Dialogis, Aipda Ratno Imbau Kamtibmas di Pangkut
Wakapolres Cek Personel Pengamanan, Saat Pelipatan Surat Suara di KPU Kobar
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:00 WIB

Memperingati Hut Humas Polri ke – 73, Sie Humas Polres Kobar Laksanakan Jumat Berkah

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:55 WIB

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:54 WIB

Polsek Rakumpit Dampingi Penanaman Bibit Cabai di Pager

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:44 WIB

Razia Gabungan Ops Zebra Telabang 2024, 50 Pelanggar Lalu Lintas di Palangka Raya Ditindak Tegas

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:46 WIB

Kapolres Kobar Beserta PJU Polres Kobar Lakukan Pemeriksaan Kesehatan

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Patroli Dialogis, Aipda Ratno Imbau Kamtibmas di Pangkut

Rabu, 23 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Wakapolres Cek Personel Pengamanan, Saat Pelipatan Surat Suara di KPU Kobar

Rabu, 23 Oktober 2024 - 15:20 WIB

Tingkatkan Disiplin dan Kesiapsiagaan, Brimob Polda Kalteng Rutin Gelar Apel Satuan

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB