Ritual Adat Ucapan Syukur Bupati Bengkayang Di Panyugu Segentel Berjalan Lancar

- Reporter

Selasa, 2 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Bupati Bengkayang melaksanakan ritual adat sebagai ucapan rasa syukur di Panyugu Segentel, Setia Jaya 31, Dusun Sentibak, Desa Setia Jaya, Kecamatan Teriak, Kabupaten Bengkayang, 31 Desember 2023.

Bupati Bengkayang Sebastianus Darwis mengatakan untuk acara ritual ucapan syukur ini sudah menjadi agenda rutin setiap tahunnya di tanggal dan bulan tersebut.

“Semoga kedepannya kita akan bangun lebih baik lagi infrastruktur jalan, termasuk jalan lingkarnya di daerah ini. Dan juga bisa jadi tempat objek wisata dan ini perlu adanya dukungan penuh dari teman-teman di DPRD,” ungkap Darwis.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian, dia menyampaikan atas nama pemerintah dan keluarga, mengucapkan Selamat Natal dan Tahun Baru 2024.

“Semoga di tahun 2024 ini kita lebih baik lagi dari tahun sebelumnya. Ini kita rayakan sungguh-sungguh dengan hati yang baik dengan penuh sukacita,” tutur Darwis.

Darwis mengapresiasi dengan terselenggaranya acara tersebut dan mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Setia Jaya.

“Semoga acara ini kedepannya akan lebih baik lagi, dan acara ini hampir setiap tahun sudah menjadi agenda Pemerintah, begitu juga dengan acara adat lainnya,” pungkasnya.

Hadir dalam acara Ritual Adat Ucapan Syukur di Panyugu Segentel diantaranya, Bupati Bengkayang Sebastianus Darwis, Anggota DPRD Kabupaten Bengkayang, Jajaran Forkopimda, Camat Teriak, Ketua Pejanang Kabupaten Bengkayang Fabianus Oel, Kepala Desa Setia Jaya,Tokoh Adat, Anggota Polsek Teriak, Masyarakat Desa Setia Jaya juga turut hadir meramaikan acara ritua adat ucapan syukur Bupati Bengkayang. (*/rls/Ra/red).

Berita Lainnya

Gubernur Kalteng : Tingkatkan Kolaborasi, Di Momen HUT ke-65 Kabupaten Kotawaringin Barat
Ini Tanggapan, Ketua PHRI Kalteng Suriansyah Halim : Dampak Operasi Telabang Peti 2024 Terhadap Masyarakat Kecil di Kalteng
Lomba Masak Tradisional, Kelurahan Raja Raih Juara Harapan Dua 
Pengukuhan Pengurus Perkumpulan Masyarakat Batak Natio (PMBN) di Kobar
Pastikan Acara Budaya Naik Dango Terlaksana 21 Mei 2024, Ini Kata Camat Monterado
Pemdes Timpah Menyalurkan BLT Dana Desa Tahun 2024 Triwulan I Dan II
Pemerintah Desa Timpah Menyalukan BLT Dana Desa Tahun 2024
Bupati Bengkayang : Warisan Seni dan Budaya, Adat Istiadat, Agar Masyarakat Terus Merasa Memiliki
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 3 Oktober 2024 - 12:15 WIB

Gubernur Kalteng : Tingkatkan Kolaborasi, Di Momen HUT ke-65 Kabupaten Kotawaringin Barat

Sabtu, 20 Juli 2024 - 13:58 WIB

Ini Tanggapan, Ketua PHRI Kalteng Suriansyah Halim : Dampak Operasi Telabang Peti 2024 Terhadap Masyarakat Kecil di Kalteng

Senin, 20 Mei 2024 - 16:19 WIB

Lomba Masak Tradisional, Kelurahan Raja Raih Juara Harapan Dua 

Sabtu, 11 Mei 2024 - 19:22 WIB

Pengukuhan Pengurus Perkumpulan Masyarakat Batak Natio (PMBN) di Kobar

Rabu, 8 Mei 2024 - 10:31 WIB

Pastikan Acara Budaya Naik Dango Terlaksana 21 Mei 2024, Ini Kata Camat Monterado

Minggu, 7 April 2024 - 08:39 WIB

Pemdes Timpah Menyalurkan BLT Dana Desa Tahun 2024 Triwulan I Dan II

Minggu, 7 April 2024 - 07:22 WIB

Pemerintah Desa Timpah Menyalukan BLT Dana Desa Tahun 2024

Sabtu, 6 April 2024 - 19:56 WIB

Bupati Bengkayang : Warisan Seni dan Budaya, Adat Istiadat, Agar Masyarakat Terus Merasa Memiliki

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB