Bhabinkamtibmas Polsek Samalantan Sosialisasikan Tertib Lalulintas di SMAN 3

- Reporter

Senin, 13 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Personil Babinkamtibmas Polsek Samalantan melaksanakan sosialisasi tata tertib lalulintas dan EX-Gratia Jasa Raharja.

Selain itu juga menghimbau kepada siswa-siswi di sekolah tersebut untuk menjauhi penyalahgunaan narkotika di SMA Negeri 3 Samalantan, Senin 13 November 2023.

Hal ini sebagaimana, Kapolsek Samalantan Iptu Suyatno menunjuk Kanit Bhabinkamtinmas Aipda Parmin untuk sosialisasi di SMA Negeri 3 setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aipda Parmin memimpin upacara di sekolah tersebut, dalam sambutannya mengatakan agar para siswa-siswi untuk tertib berlalulintas dan melengkapi persyaratan pengemudi serta kendaraannya.

“Untuk itu pengendara memenuhi kelengkapan SIM dan surat-menyurat kendaraan seperti STNK dan pajaknya dibayar,” imbuh Parmin.

Kemudian dia katakan bahwa terkait keputusan Direksi PT. Jasa Raharja nomor 132/2023, untuk penyelesaian santunan bagi korban kecelakaan lalu lintas jalan akibat tabrakan 2 (Dua) atau lebih kendaraan melalui jalur EX-Gratia.

Santunan tidak diberikan kepada korban kecelakaan yang melakukan pelanggaran berdasarkan undang-undang yang mengatur mengenai lalu lintas dan angkutan jalan.

“Pelanggaran melawan arus lalu lintas. Mengemudikan kendaraan bermotor tanpa surat ijin mengemudi (SIM) yang sah. Menerobos palang pintu kereta api. Mengemudikan kendaraan bermotor tidak wajar. Dan nengemudikan kendaraan bermotor yang tidak diregistrasi atau tidak dilengkapi dengan surat-menyurat kendaraan sesuai ketentuan,” jelas Parmin.

Begitu juga Aipda Parmin dalam upacara ini mengingatkan para pelajar di sekolah ini agar tidak terlibat dalam kenakalan remaja yang berujung tindak kriminal. Dan menghindari penyalahgunaan narkotika, pungkasnya.

Upacara ini selain diikuti 125 siswa-siswi SMAN 3 Samalantan hadir Kepala Sekolah ini Yoanes Eko Prihantoro, S.Pd dan semua Guru serta Staf. (*/rls/hms/ra/red).

Berita Lainnya

Polresta Palangka Raya Gelar Upacara Pelepasan Jenazah Kasiwas Polres Murung Raya 
Satlantas Polresta Palangka Raya Kawal Kelancaran Lalin Saat Pembagian Takjil di Pos Bundaran Besar
Kapolres Kapuas Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Pangan Aman Jelang Ramadhan
Kapolres Gunung Mas Pantau Pengamanan Sholat Tarawih di Masjid Agung Darun Najah
Polres Gunung Mas Bagikan 150 Paket Takjil Gratis kepada Warga di Kuala Kurun
Pembagian Takjil Polresta Palangka Raya di Bundaran Besar Diserbu Masyarakat 
Bidhumas Polda Kalteng dan Insan Pers Gelar Buka Puasa Bersama, Pererat Silaturahmi
Satlantas Polresta Palangka Raya Perketat Pengawasan Arus Lalu Lintas untuk Jaga Keamanan Kota 
Berita ini 60 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 10 Maret 2025 - 20:30 WIB

Polresta Palangka Raya Gelar Upacara Pelepasan Jenazah Kasiwas Polres Murung Raya 

Senin, 10 Maret 2025 - 20:26 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Kawal Kelancaran Lalin Saat Pembagian Takjil di Pos Bundaran Besar

Senin, 10 Maret 2025 - 19:54 WIB

Kapolres Kapuas Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Pangan Aman Jelang Ramadhan

Senin, 10 Maret 2025 - 19:39 WIB

Kapolres Gunung Mas Pantau Pengamanan Sholat Tarawih di Masjid Agung Darun Najah

Senin, 10 Maret 2025 - 15:01 WIB

Pembagian Takjil Polresta Palangka Raya di Bundaran Besar Diserbu Masyarakat 

Senin, 10 Maret 2025 - 14:21 WIB

Bidhumas Polda Kalteng dan Insan Pers Gelar Buka Puasa Bersama, Pererat Silaturahmi

Senin, 10 Maret 2025 - 12:30 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Perketat Pengawasan Arus Lalu Lintas untuk Jaga Keamanan Kota 

Senin, 10 Maret 2025 - 11:52 WIB

Minta Uang Kembali Usai Putus Pacaran , Driver Ojol di Palangka Raya Dibina dan Dimediasi

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page