Anggota DPRD Apresiasi Perwosi Aerobic Competition dan Party Zumba

- Reporter

Senin, 13 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN II Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Rosi Wahyuni sangat mengapresiasi dan penghargaan kepada panitia pelaksana kegiatan Perwosi Aerobic Competition dan Party Zumba tingkat Kabupaten Barito Utara di gedung Balai Antang Muara Teweh.

“Saya selaku anggota DPRD Barito Utara sangat mengapresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya terhadap kegiatan Perwosi Aerobic Competition dan Party Zumba tingkat Kabupaten Barito Utara yang diadakan di gedung Balai Antang Muara Teweh,” kata politisi Partai Hanura Barito Utara ini, Senin (13/11/2023).

Dikatakannya, dalam kegiatan itu peserta diperkirakan hanya 500 peserta yang mendaftar, namun diluar perkiraan panitia pelaksana, peserta yang mendaftar hingga ribuan lebih. “Dari data yang diberikan panitia pelaksana, pendaftar mencapai 1.200 peserta, ini berdasarkan nomor urut peserta yang masuk mendaftar,” kata Rosi yang juga ketua Perwosi Barito Utara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rosi menambahkan kegiatan Perwosi Aerobic Competition dan Party Zumba tingkat Kabupaten Barito Utara tahun 2023 ini selain sebagai ajang silturahmi juga dapat oleh raga senam ini diminati banyak kaula muda (masyarakat) khususnya kaum perempuan.

“Sehingga ini sejalan dengan visi dan misi Perwosi yang ingin menggerakan masyarakat untuk mencintai olehraga terutama wanita dan anak-anak,” kata Ketua Perwosi Barito Utara Rosi Wahyuni yang juga anggota DPRD Barito Utara dari Partai Hanura Barito Utara.

Sebelumnya, Kepala Dinas Budparpora Barito Utara Hj Annisa Cahyawati mengatakan sebagai leading sektor dunia keolahragaan pihaknya memberikan apresiasi yang tinggi kepada Perwosi Kabupaten Barito Utara yang telah menyelenggarakan kegiatan lomba ini.

“Lomba yang dilaksanakan ini sangat bermanfaat terutama bagi peserta dan pencinta olahraga senam, dan kegiatan ini juga bukan hanya tentang memenangkan tropi, tapi juga dalam rangka memupuk semangat kebersamaan dan sportivitas,” kata Hj Annisa Cahyawati.

Kadis Budparpora juga berharap melalui kegiatan ini, selain dapat menjaring atlet senam juga dapat mempererat tali persaudaraan dan kebersamaan diantara seluruh peserta lomba.

“Dan tentunya kegiatan yang baik ini perlu didukung oleh kita semua dan perlu juga didukung oleh Pemerintah Kabupaten Barito Utara. Dan kita ketahui bahwa senam aerobik ini merupakan salah satu dari cabang olahraga yang mengkombinasikan gerak irama yang mana bagi pelakunya itu sangat membantu untuk menjaga serta membangun kebugaran bagi kita,” kata dia. (*/rls/rif-ang).

Berita Lainnya

11 Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Tiga Kali Mangkir Rapat Paripurna Perubahan APBD 2024
Rapat Paripurna Perubahan APBD Tahun 2024 Gagal Dilaksanakan, Dua Fraksi DPRD Tak Hadir Dalam Rapat
Anggota DPRD Barito Utara : Lomba Bercerita Bahasa Daerah Merupakan Terobosan Baru untuk Pelestarian Budaya
Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Apresiasi dan Dukung Dinkes Gelar Pertemuan Germas
H Tajeri : Paripurna DPRD ini untuk kepentingan Masyarakat Barito Utara
Rekomendasi Nama Unsur Pimpinan Ketua DPRD Barut dari Fraksi PD Turun, Ir Hj Mery Rukaini Ditunjuk
Rekom PDIP Turun, Henny Rosgiaty Rusli Ditunjuk Jadi Waket II DPRD Kabupaten Barito Utara
Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Dukung Sosialisasi Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba di Kalangan Pelajar
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 1 Oktober 2024 - 05:41 WIB

11 Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Tiga Kali Mangkir Rapat Paripurna Perubahan APBD 2024

Senin, 30 September 2024 - 13:40 WIB

Rapat Paripurna Perubahan APBD Tahun 2024 Gagal Dilaksanakan, Dua Fraksi DPRD Tak Hadir Dalam Rapat

Minggu, 29 September 2024 - 13:35 WIB

Anggota DPRD Barito Utara : Lomba Bercerita Bahasa Daerah Merupakan Terobosan Baru untuk Pelestarian Budaya

Minggu, 29 September 2024 - 13:34 WIB

Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Apresiasi dan Dukung Dinkes Gelar Pertemuan Germas

Jumat, 27 September 2024 - 13:22 WIB

H Tajeri : Paripurna DPRD ini untuk kepentingan Masyarakat Barito Utara

Kamis, 26 September 2024 - 13:20 WIB

Rekomendasi Nama Unsur Pimpinan Ketua DPRD Barut dari Fraksi PD Turun, Ir Hj Mery Rukaini Ditunjuk

Kamis, 26 September 2024 - 13:18 WIB

Rekom PDIP Turun, Henny Rosgiaty Rusli Ditunjuk Jadi Waket II DPRD Kabupaten Barito Utara

Rabu, 25 September 2024 - 13:09 WIB

Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Dukung Sosialisasi Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba di Kalangan Pelajar

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB