Dukung Gerakan 10 Juta Bendera Merah Putih, Wakil Gubernur Kaltim dan Danrem 091/ASN Bagikan Seribu Bendera HUT RI ke 77

- Reporter

Kamis, 11 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Dipertegas dengan surat menteri dalam negeri republik Indonesia nomor : 003.1/4397/SJ tanggal 29 Juli 2022 perihal menyemarakkan peringatan hari ulang tahun ke- 77 kemerdekaan republik Indonesia melalui gerakan pembagian 10 juta bendera Merah Putih.

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengajak pemerintah provinsi dan kabupaten/kota untuk melaksanakan Gerakan Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih.

Gerakan Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih merupakan upaya untuk menyemarakan HUT RI ke-77 tahun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bendera-bendera yang dibagikan itu bakal dipasang di seluruh instansi pemerintah, swasta, sekolah, tempat umum, rumah, dan tempat strategis lainnya.

Hal ini pula dilaksanakan oleh Pemprov Kaltim yang membagikan Bendera Merah Putih di Jalan Gajah Mada, persis depan kantor Gubernur Kaltim, pada Rabu (10/8/2022) pagi.

“Bendera merah putih merupakan simbol dan alat pemersatu masyarakat. Ini mengingatkan tentang persatuan dan kesatuan,” ucap Wakil Gubernur Kaltim, Hadi Mulyadi.

Sementara itu, Danrem 091/ASN Brigjen TNI Dendi Suryadi ,S.H.,M.H. memaknai pembagian bendera merupakan upaya memupuk rasa cinta dan bangga terhadap negara Indonesia.

Dia juga mengharapkan pengibaran bendera tak hanya berlangsung secara seremonial.

Dengan begitu, kata Danrem, akan tumbuh rasa semangat dalam memberikan kontribusi yang besar terhadap negara melalui perannya masing-masing.

“Harapannya tumbuh rasa nasionalisme. Semangat kebangsaan bisa terjaga untuk mencapai cita-cita negara untuk seluruh rakyat Indonesia,” tambah Danrem.

Danrem 091/ASN juga mengatakan setiap tahun diselenggarakan kegiatan dalam rangka memperingati dan mensyukuri nikmat kemerdekaan.Di tahun ini harus kita lakukan mengingat kondisi ini sedikit lebih bagus kondisinya daripada 2 tahun kemarin.

Artinya harus diisi berbagai kegiatan dalam rangka menumbuhkan menyalakan semangat kebangsaan cinta tanah air salah satunya dengan kegiatan pembagian bendera merah putih,”ujarnya.

Tampak sejumlah siswa juga hadir di halaman kantor gubernur dan membagikan bendera dengan ukuran beragam sejumlah pengendara motor maupun mobil yang melintas disepan kantor Gubernur Kaltim.

(*/Mul)

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB