Razia Truk dan Pick Up, Satlantas Polresta Palangka Raya Antisipasi PMK

- Reporter

Sabtu, 21 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Pemerintah kini telah mengatakan untuk mewaspadai akan adanya Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang terjadi pada hewan ternak dilingkungan masyarakat.

Menyikapi hal tersebut, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatlantas Kompol Feriza Winanda Lubis memerintahkan anggotanya memperketat pemeriksaan.

“Dengan berada di Pos Lalu Lintas yang berada di Km. 38, kami pun menggelar sejumlah rangkaian pemeriksaan terhadap sejumlah kendaraan terutama truk dan pick up bermuatan,” katanya, Sabtu (21/5/2022) pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dengan dilakukannya hal tersebut, kami berharap bisa mencegah terjadinya penularan Penyakit Mulut dan Kuku yang bisa dimulai dari jalur pintu masuk Kota Palangka Raya,” ucapnya.

Berdasarkan informasi yang didapatkan, terang Lubis, pihaknya tidak menemukan adanya kendaraan yang mengangkut hewan ternak terjangkit PMK

“Disamping itu, untuk arus lalu lintas juga terpantau lengang dan para pengendara tetap mematuhi tata tertib berlalu lintas,” pungkasnya.(*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit
Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan
KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang
Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka
Berita ini 67 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 20:48 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:55 WIB

Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 03:45 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:08 WIB

Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:27 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 07:37 WIB

Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Wakapolres Kobar Tekankan Personelnya Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada

Minggu, 27 Okt 2024 - 09:58 WIB

LINTAS POLRI

Program Minggu Kasih, Ini Yang Di lakukan Polsek Kahut

Minggu, 27 Okt 2024 - 09:44 WIB

LINTAS POLRI

Polsek Rungan Gelar Minggu Kasih Untuk Menampung Aspirasi Masyarakat

Minggu, 27 Okt 2024 - 09:21 WIB