Barito Utara untuk Pertama Kali Melaksanakan Tes Assesment Sistem Merit

- Reporter

Senin, 6 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muara Teweh – Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Barito
Utara (Pj Sekda Barut) Drs Jufriansyah mengatakan bahwa Kabupaten Barito Utara
untuk pertama kalinya melaksanakan tes assesment dalam rangka sisten Merit.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pelaksanaan tes assesment ini merupakan amanah
Undang-Undang ASN Nomor 20 tahun 2023 yang menyebutkan bahwa Pemerintah
diharuskan untuk melaksanakan sistem merit, dimana manajemen ASN mulai dari
perencanaan, sistem karir, begitu juga rotasi, mutasi, promosi serta karir ASN
tersebut harus dilakukan dengan sistem Merit,” kata Pj Sekda Jufriansyah saat
menijnau peserta Assesment.

 

Hal ini dilakukan kata Pj Sekda, dalam rangka menguji
kualifikasi dan komptensi dari masing-masing ASN.

 

Jufri juga mengharapkan dalam kegiatan ini dapat memberikan
informasi data kepada kami Pemerintah Daerah dalam manajemen ASN dari mulai
perencanaan hingga pembinaan karir masing-masing ASN tersebut.

 

“Dan kami ucapkan terima kasih sudah diberi kesempatan untuk
melakukan kerjasama  dengan Pemerintah
Provinsi Jawa Barat, dan mudah-mudahan ini bisa berkelanjutan, karena kami
banyak beberapa ASN, baik itu mempunyai jabatan manajerial maupun non
manejerial,” ucap Pj Sekda Jufriansyah.

 

Pj Sekda juga meminta kepada para peserta Assesment agar
mengikuti tes assesment ini hingga selesai. Ikuti arahan dan petunjuk dan
terima kasih juga kemarin sudah dilaksanakan kegiatan sosialisasi sistem merit.

 

“Mudah-mudahan kegiatan tes Assesment pada hari ini dan hari
berikutnya berjalan lancar tanpa ada gangguan, sehingga kami Pemerintah Daerah
mendapat data informasi yang kami perlukan dalam rangka pembinaan ASN yang ada
di wilayah Kabupaten Barito Utara,” kata Jufriansyah. 

 

Pada kesempatan itu juga Pj Sekda Jufriansyah menyampaikan
ucapan terima kasih kepada Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Jawa Barat yang
sudah memberikan kesempatan kepada ASN Kabupaten Barito Utara untuk bisa
melaksanakan tes assesment. “Mudah-mudahan ini bisa bermanfaat bagi Pemerintah
Kabupaten Barito Utara,” pungkasnya.(rif/red/AF)

Berita Lainnya

Barito Utara Masuk 10 Pemda Terbaik Pelaksana Transformasi Digital se-Indonesia
Dinkes Barito Utara Adakan Pelatihan SDM bagi Nakes dalam Upaya Berhenti Merokok di Fasyankes Primer
Pemkab Barito Utara Gelar Coaching Clinic 4 Program PPSP Tahun 2025-2045
Mastur : Upaya Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Lokal di Kabupaten Barito Utara
SMP Negeri 1 Muara Teweh Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah
Buah Hati Jalani Pengobatan Thalasemia, Sani Menaruh Harapan Besar Pada Program JKN
DPRD Kabupaten Barito Utara Usulkan Tiga Nama Sebagai Calon Pimpinan DPRD
Ini Kata Pj Bupati Barito Utara Terkait Tidak Dengan Kourumnya Rapat Paripurna DPRD
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 11 Oktober 2024 - 10:56 WIB

Barito Utara Masuk 10 Pemda Terbaik Pelaksana Transformasi Digital se-Indonesia

Kamis, 3 Oktober 2024 - 06:00 WIB

Dinkes Barito Utara Adakan Pelatihan SDM bagi Nakes dalam Upaya Berhenti Merokok di Fasyankes Primer

Kamis, 3 Oktober 2024 - 05:58 WIB

Pemkab Barito Utara Gelar Coaching Clinic 4 Program PPSP Tahun 2025-2045

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:54 WIB

Mastur : Upaya Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Lokal di Kabupaten Barito Utara

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:52 WIB

SMP Negeri 1 Muara Teweh Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:49 WIB

Buah Hati Jalani Pengobatan Thalasemia, Sani Menaruh Harapan Besar Pada Program JKN

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:47 WIB

DPRD Kabupaten Barito Utara Usulkan Tiga Nama Sebagai Calon Pimpinan DPRD

Selasa, 1 Oktober 2024 - 05:44 WIB

Ini Kata Pj Bupati Barito Utara Terkait Tidak Dengan Kourumnya Rapat Paripurna DPRD

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Wakapolres Kobar Tekankan Personelnya Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada

Minggu, 27 Okt 2024 - 09:58 WIB

LINTAS POLRI

Program Minggu Kasih, Ini Yang Di lakukan Polsek Kahut

Minggu, 27 Okt 2024 - 09:44 WIB

LINTAS POLRI

Polsek Rungan Gelar Minggu Kasih Untuk Menampung Aspirasi Masyarakat

Minggu, 27 Okt 2024 - 09:21 WIB