Terus Ciptakan Rasa Damai Bagi Warga Binaanya, Aiptu Joni Damanik Jaga Hubungan Baik dengan Toga

- Reporter

Jumat, 21 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Babhinkamtibmas Desa Pantai Aiptu Joni Damanik terus berupaya melakukan kunjungan,silaturahmi pendekatan terhadap semua tokoh desa binaannya baik itu Tokoh Agama, Masyarakat dan juga Tokoh pemuda setempat, Jumat (21/01)

Kunjungan tersebut dilakukan guna mengupayakan terjalinnya hubungan yang harmonis, serta bertujuan untuk menciptakan situasi yang kondusif di desa binaannya.

Kunjungan pertama dilakukan dirumah sesepuh tokoh agama Desa Pantai Tuan Guru Mufran atau orang pantai memanggil dengan sebutan kai Busu, kemudian dilanjutkan kerumah Tokoh Agama H.Supian dan terakhir kerumah Masduki Tokoh Pemuda Remaja Masjid Desa Pantai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kunjungannya Aiptu Joni Damanik terus mengajak kepada para tokoh pemuda untuk terus bersinergi membantu dalam upaya menciptakan lingkungan yang damai, sejuk serta rasa aman terhadap warga wilayah binaannya.

“Apabila warga masyarakat sudah peduli terhadap lingkungannya masing-masing, maka situasi kamtibmas yang aman dan kondusif mudah terwujud, untuk itu tak ada kata bosan bagi saya untuk selalu melakukan silaturahmi ini,” ucapnya Joni.

Dalam kesempatan ini Aiptu joni juga mengajak Tokoh Pemuda Remaja masjid untuk bersinergi membantu dalam upaya yang dilakukan ini.

“Ayo semua remaja masjid maju, untuk selalu menciptakan kegiatan positif dan terus membawa manfaat dan nama baik desa kita,” tegas Joni.

Sementara Ketua Remaja masjid menyambut baik atas kunjungan Babhinkamtibmas di kediamannya, dirinya juga menyampaikan,apabila kordinasi yang baik dilakukan maka tentu akan menciptakan komunikasi dan sebuah hasil yang tepat sesuai dengan yang kita inginkan.

“Saat ini perlahan kita mulai lakukan kegiatan yang sifatnya membawa manfaat di desa kita, baik dalam membantu kelancaran majelis di desa kita,bahkan membuat nyaman para jamaah, semoga sesuai dengan harapan kami, pemuda remaja desa pantai selalu mengisi kegiatannya dengan nilai yang positif dan bermanfaat bagi desanya,” ujar Masduki singkat. (*/rls/duk/red).

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB