Babinnsa Muara Muntai Ilir Hadiri Pelantikan Anggota BPD

- Reporter

Kamis, 20 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutai Kartanegara || Mewakili Danramil, Babinsa Koramil 0906-10/Muara Muntai Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) Sertu Aminta Hari menghadiri pelantikan dan pengambilan sumpah anggota Badan Permusyawatan Desa BPD priode 2022 – 2028 yang bertempat di Tribun lapangan bola Gajah Mada Desa Muara Muntai Ilir Kecamatan Muara Muntai, Kaltim, Kamis (20/1/2022).

Dalam pengambilan sumpah jabatan anggota BPD tersebut di pimpin langsung Bapak Murjani selaku Camat Muara Muntai, kegiatan tersebut juga di hadiri oleh Dinas PMD Kabupaten Kukar, Kasi Kesra Kecamatan Kukar, Kapolsek Muara Muntai, Babinsa Sertu Amita Hari, Kepala Desa Muara Muntai Ilir dan Perwakilan warga yang melaksanakan pemilihan anggota desa muara Muntai ilir.

Mewakili Danramil, Sertu Aminta Hari mengucapkan selamat dan sukses kepada seluruh anggota BPD yang terpilih semoga selalu amanah dan bertanggung jawab dalam menjalankan tugas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sekali lagi saya ucapkan selamat dan sukses bagi anggota BPD yang sudah terpilih, semoga dalam mengabdikan diri sebagai pelayan masyarakat mampu meningkatkan pembangunan dan kemajuan di desa, ucapnya.(*/Mul)

Berita Lainnya

Bingker Gas LPG 3 Kg Di Kotabaru Meledak, Pemilik Toko Diperiksa Polisi
Perolehan Suara Rusli – Syairi Unggul. Kemenangan Ini Untuk Rakyat Kotabaru
Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 28 November 2024 - 14:06 WIB

Bingker Gas LPG 3 Kg Di Kotabaru Meledak, Pemilik Toko Diperiksa Polisi

Kamis, 28 November 2024 - 07:26 WIB

Perolehan Suara Rusli – Syairi Unggul. Kemenangan Ini Untuk Rakyat Kotabaru

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 November 2024 - 10:44 WIB

Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Berita Terbaru