Kapolres Kobar Terima Gelar Kebangsawanan Dari Praja Mangkualaman

- Reporter

Sabtu, 26 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Kapolres Kobar AKBP Yusfandi Usman saat menerima 
Gelar Kebangsawanan Dari Praja Mangkualaman, di Ndalem Wiroyudhan, Praja Mangkualaman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jumat (25/10/2024)

Foto Kapolres Kobar AKBP Yusfandi Usman saat menerima Gelar Kebangsawanan Dari Praja Mangkualaman, di Ndalem Wiroyudhan, Praja Mangkualaman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jumat (25/10/2024)

LINTAS KALIMANTAN | Praja Mangkualam, Daerah Istimewa Yogyakarta memberikan gelar kehormatan yakni Kanjeng Raden Tumenggung (KRT) Suryo Joyomenggolo kepada Kapolres Kotawaringin Barat (Kobar) AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K., Jumat (25/10/2024) pagi.

Penganugerahan gelar kehormatan ini dilakukan langsung oleh Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya (KGPAA) Mangku Alam II yang bertempat di Ndalem Wiroyudhan, Praja Mangkualaman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Bukan tanpa sebab gelar ini diberikan, yakni sebagai bentuk apresiasi kinerja dan peran Kapolres Kobar dalam menjaga kelestarian adat budaya di Kabupaten Kotawaringin Barat sehingga tercipta situasi aman dan kondusif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah hari ini saya berkesempatan hadir dan menerima langsung serat kekancingan (piagam gelar kebangsawanan)” di Keraton Praja Mangkualam, Yogayakarta,” terang Kapolres.

Lebih lanjut, Kapolres menyebutkan bahwa pesan gelar ini dijadikan pemacu, pendorong semangat, sesuai harapan masyarakat, keamanan kondusif hingga masyarakat yang bebas beraktifitas serta ekonomi yang tumbuh.

“Polres Kobar juga harus memperkuat komitmen jajarannya, melakukan pemeliharaan budaya secara berkelanjutan dalam menjalankan tugasnya,” ujar Kapolres. (*)

Berita Lainnya

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran
Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya
Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan
Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda
Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”
Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat
BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI
Berita ini 111 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 22 April 2025 - 01:01 WIB

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran

Selasa, 22 April 2025 - 00:55 WIB

Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya

Senin, 21 April 2025 - 18:22 WIB

Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan

Senin, 21 April 2025 - 14:21 WIB

Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda

Senin, 21 April 2025 - 13:55 WIB

Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”

Senin, 21 April 2025 - 09:30 WIB

Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat

Senin, 21 April 2025 - 07:24 WIB

BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page