Siring Laut Makin Ramai, Bupati Kotabaru Buka Festival Budaya Sa Ijaan 2024

- Reporter

Rabu, 21 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN || Festival Budaya Saijaan (FBS) resmi dibuka Bupati Kotabaru H Sayed Jafar Alaydrus, Rabu (21/08/24) malam.

FBS tahun 2024 ini merupakan yang ke 10 kalinya dilaksanakan oleh Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Kotabaru.

Pembukaan berlangsung di obyek wisata Siringlaut yang disaksikan langsung oleh ribuan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

H Sayed Jafar berharap FBS tidak hanya menjadi digelar tahunan akan tetapi bisa dilaksanakan lebih sering agar menjadi daya tarik wisatawan.

“Saya harap event ini terus berkembang dan jika memungkinkan bisa dilaksanakan sesering mungkin,” ujar Sayed.

Sementara, Kadisparpora Kotabaru Sonny Tua Halomoan menyebut FBS telah menjadi ikon tahunan dan tahun ini adalah yang ke sepuluh kalinya digelar.

Ia juga bilang bahwa pariwisata tidak hanya soal keindahan alam, tetapi juga kearifan lokal.

“Budaya harus jadi pondasi, agar Kotabaru bisa dikenal dikancah internasional,” ujar Sony.

Pembukaan FBS juga dihadiri Sekdakab, Forkopimda, Kepala SKPD, dan tamu undangan. (*/rls/duk/red)

Berita Lainnya

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit
Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan
KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang
Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 20:48 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:55 WIB

Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 03:45 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:08 WIB

Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:27 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 07:37 WIB

Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB