Pastikan Harga Bahan Pokok Tetap Stabil, PJ Bupati Pulpis Monitoring Harga di Pasar Patanak

- Reporter

Jumat, 31 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Dalam rangka memastikan ketersediaan bahan pokok dan harga pasar tetap stabil, Pejabat (PJ) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani didampingi Asisten II dan beberapa Kepala OPD dilingkup Pemkab Pulang Pisau melaksanakan kegiatan survei harga pasar di Pasar Harian Patanak Pulang Pisau, Jumat (31/5/2024).

Nunu mengatakan, ” harga bahan pokok seperti ayam, ikan, sayur, dan sembako masih stabil, mudah-mudahan ini nantinya bisa bertahan sampai Hari Raya Idul Adha tahun 2024.”

Tambahnya, untuk mengantisipasi kedepannya terjadi lonjakan harga, terutama dalam hari-hari besar kami melalui OPD terkait akan mengantisipasi dengan cara melaksanakan Operasi Pasar itu sendiri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Pihak OPD terkait sudah melaksanakan gerak operasi pasar seperti pasar murah, pasar penyeimbang, gerakan pangan murah untuk masyarakat kurang mampu, kita memberikan bantuan cadangan pangan Pemerintah yang malalui APBN juga melalui APBD Provinsi serta APBD Kabupaten,” pungkasnya. (*/rls/spr/red)

Berita Lainnya

Aparatur Desa Pulang Pisau Diberdayakan Melalui Pelatihan Siskeudes Versi 2.0.7
Jumlah Pengunjung Pasar Kahayan Palangkaraya Naik saat Menjelang Libur Natal Dan Tahun Baru 2025
Namanya di Catut dan Tandatangannya diPalsukan Dalam Gugatan Perdata, Halim Bakal Lapor Ke Polda Kalsel
Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Sosialisasikan Asta Cita di Terminal WA Gara
Wujud Kepedulian, Lapas Kotabaru Berikan Bantuan Sosial kepada Warga Binaan
Gelar Ops Lilin Telabang 2024, Polresta Palangka Raya Tugaskan 50 Personel 
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 25 Desember 2024 - 11:44 WIB

Aparatur Desa Pulang Pisau Diberdayakan Melalui Pelatihan Siskeudes Versi 2.0.7

Selasa, 24 Desember 2024 - 16:21 WIB

Selasa, 24 Desember 2024 - 07:00 WIB

Jumlah Pengunjung Pasar Kahayan Palangkaraya Naik saat Menjelang Libur Natal Dan Tahun Baru 2025

Sabtu, 21 Desember 2024 - 12:16 WIB

Namanya di Catut dan Tandatangannya diPalsukan Dalam Gugatan Perdata, Halim Bakal Lapor Ke Polda Kalsel

Sabtu, 21 Desember 2024 - 12:12 WIB

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:23 WIB

Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Sosialisasikan Asta Cita di Terminal WA Gara

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:07 WIB

Wujud Kepedulian, Lapas Kotabaru Berikan Bantuan Sosial kepada Warga Binaan

Jumat, 20 Desember 2024 - 07:53 WIB

Gelar Ops Lilin Telabang 2024, Polresta Palangka Raya Tugaskan 50 Personel 

Berita Terbaru