Silaturahmi di Lebaran Idul Fitri, Momen Merekatkan Persaudaraan Babinsa 1204 -20 / Jangkang dengan Warga Binaan

- Reporter

Jumat, 12 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Hari Raya Idul fitri 1445 H merupakan kesempatan untuk untuk saling bermaafan dan menyambung kembali tali silaturahmi yang terputus.

Begitupun yang disarasakan oleh Babinsa Koramil 1204 – 20 / Jangkang Praka Adha dengan warga binaan yang di RT/RW 016/011Dsn.engkasi Ds.Balai Sebut Kec.Jangkang Kab.Sanggau, Kamis (11/04/2024)

Dalam anjangsana tersebut, Prada Adha dengan warga binaannya saling memaafkan dan menyambung kembali tali silaturahmi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terlihat raut wajah keceriaan Babinsa dengan warga binaannya ketika bisa saling sapa dan saling bermaafaan.

Praka Adha mengatakan di momen lebaran ini ia gunakan sebagai ajang silaturahmi dan saling tukar informasi guna tercipta kerjasama yang baik dan peduli terhadap situasi dan kondisi lingkungan.

Pihaknya juga berharap silaturahmi dengan warga binaan bisa terus terjalin dan menjadi tradisi setiap lebaran idul Fitri maupun di hari biasanya.

“Mudah-mudahan tidak sampai disini saja, kedekatan kita dengan masyarakat binaan kedepannya selalu tetap terjalin,” harap Praka Adha.(*/rls/ra/red).

Berita Lainnya

Puasa Tak Surutkan Semangat Praka Yanto Dampingi Petani Tingkatkan Produktivitas
Babinsa Koramil 01/Phd Gotong Royong Bersihkan Drainase Di Wilayah Binaan
Danrem 102/Pjg Pimpin Upacara Bendera Tujuh Belasan di Palangka Raya
Dandim 1016/Plk Tinjau Pelaksanaan Perdana Program Makan Bergizi Gratis
Babinsa dan Warga Gotong Royong Bersihkan TPS di Palangka Raya
Danrem 102/Pjg Brigjen TNI Wimoko Lakukan Kunjungan Kerja ke Kodim 1012/Buntok
Danrem 102/Pjg Pimpin Sidang Parade Penerimaan Calon Tamtama PK TNI AD TA 2025
Sambut HUT Persit Ke-79, Anggota Kodim 1016/Plk Ikut Donor Darah
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 3 Maret 2025 - 08:56 WIB

Puasa Tak Surutkan Semangat Praka Yanto Dampingi Petani Tingkatkan Produktivitas

Senin, 24 Februari 2025 - 09:42 WIB

Babinsa Koramil 01/Phd Gotong Royong Bersihkan Drainase Di Wilayah Binaan

Senin, 17 Februari 2025 - 13:58 WIB

Danrem 102/Pjg Pimpin Upacara Bendera Tujuh Belasan di Palangka Raya

Senin, 17 Februari 2025 - 10:27 WIB

Dandim 1016/Plk Tinjau Pelaksanaan Perdana Program Makan Bergizi Gratis

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:35 WIB

Babinsa dan Warga Gotong Royong Bersihkan TPS di Palangka Raya

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:13 WIB

Danrem 102/Pjg Brigjen TNI Wimoko Lakukan Kunjungan Kerja ke Kodim 1012/Buntok

Senin, 10 Februari 2025 - 15:43 WIB

Danrem 102/Pjg Pimpin Sidang Parade Penerimaan Calon Tamtama PK TNI AD TA 2025

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:40 WIB

Sambut HUT Persit Ke-79, Anggota Kodim 1016/Plk Ikut Donor Darah

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446

Senin, 3 Mar 2025 - 18:14 WIB

LINTAS BERITA

Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi

Senin, 3 Mar 2025 - 16:55 WIB

You cannot copy content of this page