Ditlantas Polda Kalteng Bagikan 200 Paket Takjil Gratis Kepada Masyarakat

- Reporter

Minggu, 17 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Direktorat lalu lintas (Ditlantas) Polda Kalteng kembali bagikan takjil gratis kepada pengendara yang melintas di depan Pos Lalu Lintas di Jalan Yos Sudarso dan Jamaah Masjid, Palangka Raya, Minggu (17/03/2024) sore.

Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs Djoko Poerwanto melalui Direktur Lalu Lintas Polda Kalteng, Kombes Pol R.S. Handoyo, S.I.K., M.Si mengatakan, dalam kegiatan tersebut pihaknya membagikan takjil gratis kepada jamaah masjid Baitus Syu’ja Polda Kalteng sebanyak 50 paket berbuka dan untuk pengguna jalan di laksanakan di depan pos bundaran itu 150 paket takjil.

“Kegiatan berbagi takjil gratis dalam Ramadan Berkah ini merupakan bentuk perhatian dan kepedulian Polda Kalteng, kepada masyarakat yang rutin digelar oleh personel Ditlantas setiap bulan Ramadan,” ucap Dirlantas.

Lebih lanjut, pihaknya juga menyampaikan pesan-pesan keselamatan berlalu lintas guna meningkatkan kepatuhan pengendara di wilayah hukum Polda Kalteng.

Dirlantas berharap, selain membangun kesadaran hukum dan berlalu lintas yang baik, aksi simpatik itu juga bisa menjadi sarana komunikasi antara Polantas dengan masyarakat sipil.

“Semoga dengan adanya kegiatan berbagai takjil ini bisa bermanfaat dan menjadi berkah bagi masyakat yang menginjak waktu berbuka di tengah perjalanan,” tutupnya (*/rls/hms/red)

Berita Lainnya

Hangat dan Penuh Makna, Polres Gunung Mas Gelar Syukuran Hari Bhayangkara ke-79
Polresta Palangka Raya Laksanakan Pengamanan Aksi Damai Aliansi Tanah Air Melawan di Kantor DPRD Provinsi Kalteng
Sidang Kelulusan Akhir Penerimaan Polri Terpadu di Polda Kalteng, 92 Peserta Dinyatakan Lulus
Presiden Prabowo Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79 di Monas, Apresiasi Tinggi untuk Polri
Pastikan Tidak Ada yang Membawa Senpi, Sipropam Polresta Palangka Raya Lakukan Pengecekan Personel Pengamanan Unras
Gelar Dikmas Lantas, Unit Kamsel Satlantas Polresta Bagikan Ini
Polsek Rungan Raih Penghargaan di Hari Bhayangkara ke-79, Ungkap Kasus Narkoba Terbesar Se-Kabupaten Gumas Tahun 2025
Upacara dan Syukuran Hari Bhayangkara ke-79 di Polda Kalteng, Dihadiri Gubernur, Tokoh Daerah, dan Ribuan Warga
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 2 Juli 2025 - 17:34 WIB

Polresta Palangka Raya Laksanakan Pengamanan Aksi Damai Aliansi Tanah Air Melawan di Kantor DPRD Provinsi Kalteng

Rabu, 2 Juli 2025 - 17:18 WIB

Sidang Kelulusan Akhir Penerimaan Polri Terpadu di Polda Kalteng, 92 Peserta Dinyatakan Lulus

Rabu, 2 Juli 2025 - 17:05 WIB

Presiden Prabowo Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79 di Monas, Apresiasi Tinggi untuk Polri

Rabu, 2 Juli 2025 - 16:40 WIB

Pastikan Tidak Ada yang Membawa Senpi, Sipropam Polresta Palangka Raya Lakukan Pengecekan Personel Pengamanan Unras

Rabu, 2 Juli 2025 - 16:37 WIB

Gelar Dikmas Lantas, Unit Kamsel Satlantas Polresta Bagikan Ini

Selasa, 1 Juli 2025 - 13:23 WIB

Polsek Rungan Raih Penghargaan di Hari Bhayangkara ke-79, Ungkap Kasus Narkoba Terbesar Se-Kabupaten Gumas Tahun 2025

Selasa, 1 Juli 2025 - 13:02 WIB

Upacara dan Syukuran Hari Bhayangkara ke-79 di Polda Kalteng, Dihadiri Gubernur, Tokoh Daerah, dan Ribuan Warga

Senin, 30 Juni 2025 - 20:13 WIB

Kapolres Kobar Pimpin UKP 23 Personel

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page