Perwira Pengawas TMMD Kodim Palangka Raya Beri Motivasi Semangat Belajar Pada Siswa SDN Bangun Sari

- Reporter

Senin, 26 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Tak hanya sasaran fisik saja, Personel Satgas TMMD Reguler Ke-119 Kodim 1016 Palangka Raya juga diharuskan melakukan pendekatan kepada Masyarakat di wilayah Sasaran TMMD.

Seperti yang dilakukan oleh Pasiter Kodim 1016 Palangka Raya Kapten Inf I Made Iwan Swastika sambangi siswa siswi SDN Bangun Sari yang sedang melakukan kegiatan Ajar mengajar.

“Kunjungan ini bermaksud untuk memberikan motivasi belajar kepada para siswa di SDN Bangun Sari ini,” jelas Pasiter, Senin (26/02).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diutarakan Perwira Pengawas TMMD Kodim Palangka Raya ini, dengan memberikan motivasi belajar, diharapkan para siswa akan terdorong untuk berbuat sesuatu yang positif, terutama dalam belajar, sehingga lebih giat dan lebih tekun.

“Dengan memberikan motivasi, para pelajar dapat mengembangkan aktivitas dan inisiatif yang mengarah kepada terbentuknya ketekunan dalam melakukan kegiatan belajar,” ujarnya.

Diakunya, kegiatan memberikan motivasi ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap perkembangan dunia pendidikan, khususnya di wilayah pedesaan.

“Setidaknya, dengan memberikan motivasi, para pelajar menjadi tergerak atau tergugah dan secara sadar atau sengaja menumbuhkan keinginan dan kemampuannya untuk melakukan sesuatu sehingga dapat memperoleh hasil dan mencapai tujuan yang diinginkan,” urai Kapten Inf I Made Iwan Swastika.

Dalam kegiatan yang berlangsung secara interaktif itu, Pasiter juga membeberkan beberapa kriteria siswa yang memiliki motivasi belajar tinggi.

Yakni tekun menghadapi tugas, ulet menghadapi kesulitan, tidak memerlukan dorongan dari luar untuk berprestasi, semangat belajar tinggi (senang, rajin belajar, dan penuh semangat), serta menyukai ilmu pengetahuan baru. (/*/rls/pendim/red).

Berita Lainnya

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT
Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024
Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim
Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:24 WIB

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:32 WIB

Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:55 WIB

Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:28 WIB

Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB