Realisasi Anggaran Pemkab Pulang Pisau Sudah Capai 92,3 Persen

- Reporter

Jumat, 22 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Penjabat ( Pj) Bupati menerima Daftar Isian Pelaksana Anggaran (DIPA) 2024 yang diserahkan Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Palangkaraya Indra Karunia Dewanti, bertempat di Aula Bapperida Pulpis, Kamis (21/12/2023).

Dalam sambutannya, Hj Nunu Andriani menyampaikan, penyerahan DIPA Tahun 2004 ini dilaksanakan agar pelaksanaan pembangunan dan pencairan anggaran di pusat dan daerah cepat, dan segera memberikan manfaat nyata kepada seluruh masyarakat Kalimatan Tengah, khususnya Kabupaten Pulang Pisau .

Pelaksanaan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBD) pada tahun anggaran 2024 dapat segera dilakukan lebih awal, sehingga bisa membantu percepatan pemulihan ekonomi dan stimulus perekonomian di daerah. “Terlebih untuk penanganan inflasi di daerah dan peningkatan pelayanan publik, tentunya dengan tetap menjaga akuntabilitas, transparansi dan tata kelola yang baik,” ujar Hj Nunu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan juga, dalam melaksanakan program kerja di Kabupaten Pulang Pisau, tentunya pemerintah daerah memerlukan dukungan dan kerja sama dari seluruh stakeholder, sehingga tujuan dari program tersebut dapat tercapai

“Harapan ke depan sinergitas yang telah terjalalin dengan baik selama ini dapat terus terjaga demi menuju Pulang Pisau yang inovatif, maju berkeadilan dan sejahtera,” kata Pj Bupati.

Kepala KPPN Palangkaraya Indra Karunia Dewanti menyampaikan, capaian pelaksanaan anggaran APBD tahun 2023 Kabupaten Pulang Pisau sudah sangat bagus, mencapai 92,3 persen. “Menurut saya sudah sangat bagus, dengan tantangan dan dinamika yang begitu banyak dan beragam,” katanya.

Harapannya setelah penyerahan DIPA ini, bisa langsung dieksekusi. Jika ada perbaikan, masih ada waktu sampai Januari 2024. Yang menjadi prioritas harus segera dijalankan. Demikian pesan Indra. (*/rls/spr/red)

Berita Lainnya

TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya
TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya
Personel Polsek Pahandut Lakukan Pengamanan Pasar Wadai Wilayah I Tahun 2025
Di Umur Ke-50, PT Indocement Ajak Wartawan di Kotabaru Buka Puasa Bersama
Menjelang Berbuka , Kapolres Kapuas dan Jajaran Bagikan Takjil kepada Masyarakat
Kasatreskrim Polres Gunung Mas Resmi Berganti, AKP Faisal Firman Gani Gantikan AKP Nur Rahim
Polresta Palangka Raya Amankan Jalannya Halal Fair di Samping Istana Isen Mulang
Polres Gunung Mas Berbagi 150 Paket Takjil Gratis Sambut Ramadan
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:45 WIB

TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:41 WIB

Personel Polsek Pahandut Lakukan Pengamanan Pasar Wadai Wilayah I Tahun 2025

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:02 WIB

Di Umur Ke-50, PT Indocement Ajak Wartawan di Kotabaru Buka Puasa Bersama

Sabtu, 8 Maret 2025 - 09:23 WIB

Menjelang Berbuka , Kapolres Kapuas dan Jajaran Bagikan Takjil kepada Masyarakat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 08:00 WIB

Kasatreskrim Polres Gunung Mas Resmi Berganti, AKP Faisal Firman Gani Gantikan AKP Nur Rahim

Sabtu, 8 Maret 2025 - 06:00 WIB

Polresta Palangka Raya Amankan Jalannya Halal Fair di Samping Istana Isen Mulang

Jumat, 7 Maret 2025 - 17:22 WIB

Polres Gunung Mas Berbagi 150 Paket Takjil Gratis Sambut Ramadan

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:45 WIB

Sidang Kasus Penembakan Sopir Ekspedisi di PN Palangka Raya: Kuasa Hukum Bantah Motif Pencurian

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Polres Kapuas Tangkap Petani di Tamban Baru Selatan, Diduga Edarkan Sabu

Minggu, 9 Mar 2025 - 21:13 WIB

LINTAS BERITA

TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya

Minggu, 9 Mar 2025 - 20:45 WIB

You cannot copy content of this page