Kalapas Pangkalan Bun Tegaskan Lapas Zero HALINAR Handpone, Pungli dan Narkoba

- Reporter

Kamis, 26 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN || Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pangkalan Bun Kementerian Hukum dan HAM RI Kantor Wilayah Kalimantan Tengah pada hari ini (25/10) menggelar pengarahan kepada seluruh warga binaan Lapas Pangkalan Bun.

Kegiatan pengarahan ini dipimpin langsung oleh Kalapas Pangkalan Bun dengan didampingi sejumlah pejabat struktural Lapas Pangkalan Bun hingga JFT dan JFU Lapas Pangkalan Bun.

Dalam kegiatan yang dilaksanakan di Halaman Lapas Pangkalan Bun, Kalapas Pangkalan Bun, Doni Handriansyah memberikan pengarahan kepada warga binaan dengan tegas bahwa lapas pangkalan bun berkomitmen Zero Handpon, pungli dan narkoba.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu Kalapas juga menegaskan bahwa berkomitmen terhadap optimalisai pelayanan seperti integrasi PB CM CMB dan tidak dipungut biaya alias gratis.

Selanjutnya kalapas mengajak seluruh warga binaan untuk mengikuti segata aturan dan tata tertib yang ada di dalam lapas, termasuk menjaga kebersihan agar tercipta lapas yang aman dan kondusif.

“Mari bekerja sama menjaga Lapas bebas dari peredaran handphone, pungli dan narkoba (Halinar). Serta besinergi meningkatkan program pembinaan agar Lapas Pangkalan Bun bisa lebih baik lagi,” pesan Kalapas.

Dalam arahannya, Kalapas Pangkalan Bun juga mengapresiasi warga binaan dalam menjaga kondusifitas, kebersihan dan kerapian blok hunian.

“Saya ucapkan banyak terima kasih kepada warga binaan Lapas Pangkalan Bun yang telah menjaga kondusifitas, kebersihan dan kerapian blok hunian,” ujar Doni.

Mengakhiri kegiatan, Kalapas Pangkalan Bun berharap para warga binaan dapat tetap menjaga pola hidup sehat selama di dalam Lapas Pangkalan Bun serta taat beribadah. (*/rls/lapaspbun/red)

Berita Lainnya

Polres Kotim Berhasil Amankan Pelaku Gendam Yang Tipu Lansia
Satreskrim Polresta Palangka Raya Gelar Rekonstruksi Kasus Aborsi
Satreskrim Polresta Palangka Raya Gelar Rekonstruksi Kasus Aborsi
Bapenda Pasang Stiker Penunggak Pajak Di Gedung Sarang Walet Desa Sebuai
Motif Meninggalnya Alm.Ahat Akibat Dugaan  Penganiayaan Berat  Memasuki Babak Baru
Polsek Kahayan Hulu Utara Selidiki Kebakaran Melanda Dua Rumah Dinas di Miri Manasa
Terduga Pelaku Penusukan  Ditangkap Unit Reskrim Polsek Sepang
Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
Berita ini 93 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:38 WIB

Polres Kotim Berhasil Amankan Pelaku Gendam Yang Tipu Lansia

Rabu, 23 Oktober 2024 - 14:03 WIB

Satreskrim Polresta Palangka Raya Gelar Rekonstruksi Kasus Aborsi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 14:03 WIB

Satreskrim Polresta Palangka Raya Gelar Rekonstruksi Kasus Aborsi

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:28 WIB

Bapenda Pasang Stiker Penunggak Pajak Di Gedung Sarang Walet Desa Sebuai

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 06:29 WIB

Motif Meninggalnya Alm.Ahat Akibat Dugaan  Penganiayaan Berat  Memasuki Babak Baru

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:47 WIB

Polsek Kahayan Hulu Utara Selidiki Kebakaran Melanda Dua Rumah Dinas di Miri Manasa

Kamis, 17 Oktober 2024 - 15:25 WIB

Terduga Pelaku Penusukan  Ditangkap Unit Reskrim Polsek Sepang

Rabu, 16 Oktober 2024 - 16:06 WIB

Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB