Babinsa Permata Kecubung Seleksi Ulang Calon Paskibra Tingkat Kecamatan

- Reporter

Senin, 8 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN ||  Babinsa Permata Kecubung Koramil 1014 – 07/Balai Riam Serda Wahyudi bersama Bhabinkamtibmas dan  Aparat Kecamatan melaksanakan seleksi Ulang Calon Paskibraka perwakilan tingkat SMA Sekecamatan Permata Kecubung, Senen 08 Mei 2023.

Serda Wahyudi mengatakan kegiatan seleksi ini memiliki arti penting guna mengoptimalkan peran Paskibra dalam pelaksanaan di lapangan sesuai ketentuan yang berlaku dan calon Paskibraka yang dapat melaksanakan tugas dengan baik.

“Kami melaksanaan seleksi secara objektif, selektif dan profesional agar didapatkan calon-calon Paskibraka yang sesuai harapan,”  kata Serda Wahyudi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota Paskibra yang terpilih nantinya bukan hanya memiliki keistimewaan sebagai pasukan pengibar bendera pada upacara, tetapi harus mampu menunjukan keteladanan sebagai pelajar yang berprestasi, berdisiplin dan bermoral serta memiliki jiwa nasionalisme.

“Beberapa seleksi yang dilaksanakan diantaranya mengukur tingkat kesehatan dan kebugaran tubuh para peserta seleksi untuk dibandingkan dengan kondisi optimal. Yang jelas penyeleksian ini dibutuhkan sesuai dengan beban tugas yang bakal diemban dalam latihan dan pelaksanaan pengibaran bendera nantinya,” tambahnya.

“Dengan harapan calon anggota paskibraka benar-benar mempunyai daya tahan tubuh dan kekuatan fisik yang prima. Sehingga mampu melaksanakan tugas secara baik, fokus dan tanpa lelah saat bertugas mengibarkan bendera pusaka merah putih,” Pungkasnya. (*/rls/pendim1014/red)

Berita Lainnya

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT
Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024
Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim
Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:24 WIB

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:32 WIB

Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:55 WIB

Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:28 WIB

Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB