Anggota DPRD Apresiasi Pemerintah Longgarkan Pemudik Pulkam Lebaran Hari Raya 

- Reporter

Jumat, 21 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Iqbal Reza Erlanda, Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara dari Parpol Demokrat. (*/foto: ist/file-LINTAS KALIMANTAN)

Iqbal Reza Erlanda, Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara dari Parpol Demokrat. (*/foto: ist/file-LINTAS KALIMANTAN)

LINTAS KALIMANTAN | Memasuki H-1 hari raya Idul Fitri 1444 Hijriah tahun 2023 yang mana sebagian masyarakatnya biasanya melangsungkan trasidi pulang ke kampung halaman atau mudik, tentunya tidak lepas dari bentuk perhatian pemerintah dengan mengadakan posko-posko untuk peristirahatan perjalanan jauh para pemudik.

Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara (Barut) Iqbal Reza Erlanda turut apresiasi kepada pemerintah, dimana pada tahun ini telah memberikan kemudahan kepada masyarakat terkhusus para pemudik untuk melakukan perjalanan pulang kampung.

Menurutnya Iqbal selama hampir dua tahun terakhir tradisi pulang kampung atau mudik ini dan kegiatan lainnya ini ditiadakan dikarenakan pandemi Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah lebaran di tahun ini kita bisa merasakan tradisi mudik kembali, saya juga mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah semoga di hari nan fitri ini kita bisa saling maaf memaafkan,” kata anggota DPRD dari partai Demokrat Barito Utara ini.

Dia juga menghimbau kepada para pemudik agar selalu mentaati rambu-rambu lalu lintas dijalan serta tidak membawa barang-barang bawaan yang banyak. Semoga selamat sampai tujuan hingga sekembalinya kembali,” ungkap anggota DPRD berkepala plontos ini.

Anak dari mantan Bupati Barito Utara Ir H Achmad Yuliansyah MM ini juga menyampaikan kepada para pemudik dimana sebelum meninggalkan rumah hendaknya selalu memeriksa kembali keadaan dan kondisi rumah yang akan ditinggal mudi, terlebih alat elektronik yang mudah terbakar hingga penguncian rumah. (*/rls/rif/red).

Berita Lainnya

Lebaran Yatim, Pemkab Kobar Salurkan Paket Bantuan
Wakil Ketua II DPRD Barito Utara Apresiasi Program Karya Bhakti TNI Kodim 1013
Wakil Ketua II DPRD : Dibangunnya Jembatan Sei Intu untuk Kesejahteraan Masyarakat
 Pemerintah Kabupaten dan DPRD Barito Utara RDP terkait Pra APBD Tahun 2025 
Wakil Ketua Komisi III DPRD Barut Apresiasi Pj Bupati dan Dinas Terkait Konsultasi ke Ditjen Imigrasi
DPRD Kabupaten Barito Utara Apresiasi Pemkab Barito Utara Ikuti Apkasi Otonomi Expo 2024
Ketua DPRD : Pemkab dan DPRD Terus Laksanakan Program yang menyentuh masyarakat
Mustafa Joyo Muhtar : Olahraga Merupakan Sarana untuk Pembinaan Karakter Bangsa
Berita ini 52 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 19 Juli 2024 - 22:31 WIB

Lebaran Yatim, Pemkab Kobar Salurkan Paket Bantuan

Minggu, 14 Juli 2024 - 03:12 WIB

Wakil Ketua II DPRD Barito Utara Apresiasi Program Karya Bhakti TNI Kodim 1013

Sabtu, 13 Juli 2024 - 20:55 WIB

Wakil Ketua II DPRD : Dibangunnya Jembatan Sei Intu untuk Kesejahteraan Masyarakat

Jumat, 12 Juli 2024 - 16:27 WIB

 Pemerintah Kabupaten dan DPRD Barito Utara RDP terkait Pra APBD Tahun 2025 

Kamis, 11 Juli 2024 - 20:41 WIB

Wakil Ketua Komisi III DPRD Barut Apresiasi Pj Bupati dan Dinas Terkait Konsultasi ke Ditjen Imigrasi

Rabu, 10 Juli 2024 - 20:33 WIB

DPRD Kabupaten Barito Utara Apresiasi Pemkab Barito Utara Ikuti Apkasi Otonomi Expo 2024

Senin, 8 Juli 2024 - 20:36 WIB

Ketua DPRD : Pemkab dan DPRD Terus Laksanakan Program yang menyentuh masyarakat

Rabu, 3 Juli 2024 - 16:03 WIB

Mustafa Joyo Muhtar : Olahraga Merupakan Sarana untuk Pembinaan Karakter Bangsa

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Polsek Sabangau Tanggapi Laporan Penemuan Motor Tanpa Identitas di Kereng Bangkirai

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:12 WIB

LINTAS BERITA

D’Lavan Cafe Mengadakan  Palangkaraya Musik Talent Show 2024

Jumat, 26 Jul 2024 - 18:28 WIB

LINTAS TNI

Satgas TMMD Tingkatkan Badan Jalan di RT.14 Desa Manyahi

Jumat, 26 Jul 2024 - 14:25 WIB