Danramil 1016-07/Tewah Dampingi Penyaluran Sembako Untuk Korban Banjir 

- Reporter

Jumat, 9 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Danramil 1016-07/Tewah, Kodim 1016/Palangka Raya, Letda Inf Rodiansyah dampingi penyaluran bantuan Pemerintah Kabupaten Gunung Mas untuk warga yang terdampak banjir beberapa waktu lalu di Kecamatan Tewah, Kabupaten Gunung Mas.

Kegiatan yang dilaksanakan pada Rabu (7/12) kemaren, dihadiri langsung oleh Bupati Gunung Mas, Jaya Samaya Monong beserta Wakil Bupati, Dinsos Gumas, Anggota DPRD setempat, unsur terkait lainnya, serta masyarakat penerima bantuan.

Danramil 1016-07/Tewah, Letda Inf Rodiansyah menyebutkan, kehadiran dirinya pada kegiatan pembagian sembako ini merupakan wujud kepedulian TNI dengan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Kita (TNI) akan selalu hadir ditengah-tengah masyarakat baik itu dalam keadaan susah maupun senang, apalagi beberapa waktu lalu saudara-saudara kita disini baru mendapatkan musibah yaitu banjir yang melanda rumah mereka,” ungkap Danramil saat dikonfirmasi Penerangan Kodim, Jumat (9/12).

Dirinya juga berharap, bantuan yang sudah diberikan dapat bermanfaat dan digunakan dengan baik, sehingga dapat menopang keberlangsungan keluarga.

”Syukur Alhamdulillah, walaupun tidak banyak akan tetapi diharapkan dapat mengurangi beban bapak-bapak dan ibu-ibu sekalian, dan semoga menjadi ladang ibadah bagi kita semua,” Tandasnya. (*/rls/pen/red).

Berita Lainnya

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT
Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024
Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim
Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:24 WIB

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:32 WIB

Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:55 WIB

Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:28 WIB

Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB