Pasi Teritorial Hadiri Pembukaan Diksar Menwa Maha Raya Universitas Palangka Raya 

- Reporter

Rabu, 30 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Perwira Seksi Teritorial (Pasiter) Kodim 1016 Palangka Raya, Mayor Inf Muhammad Syafi’i hadiri upacara pembukaan kegiatan Pendidikan Dasar (Diksar) Menwa Maha Raya Universitas Palangka Raya, bertempat di Bumi Perkemahan Sabaru, Kelurahan Sabaru, Kecamatan Sabangau, Kota Palangka Raya.

Upacara pembukaan kegiatan Diksar Menwa Maha Raya Universitas Palangka Raya tersebut dipimpin oleh Kasiter Korem 102  Panju Panjung Kolonel Kav Muhamamad Arifin S.H, dan diikuti oleh 70 peserta Mahasiswa dan Mahasiswi Universitas Palangka Raya, Rabu (30/11).

Pasiter Kodim 1016 Palangka Raya Mayor Inf M.Syafi’i menyampaikan bahwa dalam menanamkan kesadaran bela negara di kalangan pemuda melalui pendidikan bela negara dirasakan semakin penting untuk diupayakan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara terlebih di tengah arus perubahan lingkungan strategis akibat globalisasi maupun eforia reformasi yang menyebabkan melemahnya wawasan kebangsaan dan kesadaran bela negara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Resimen mahasiswa merupakan unsur yang penting dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia, Resimen mahasiswa memegang peranan penting dalam upaya bela negara sebagai organisasi bela negara turut membentuk karakter mahasiswa sebagai calon pemimpin masa depan,” Ujar perwira TNI berpangkat melati satu itu.

Mahasiswa-mahasiswa yang memiliki kelebihan untuk menjadi pribadi yang lebih baik karena mereka akan melanjutkan pejuangan menjalankan agenda pelatihan dan pendidikan organisasi resimen mahasiswa bertujuan sebagai wadah penyaluran potensi mahasiswa dalam rangka mewujudkan hak dan kewajiban warga negara dalam usaha pembelaan negara dan dalam usaha pengabdian kepada masyarakat dengan mengatur pada catur Dharma perguruan tinggi.

“Pelaksanaan Diksar Menwa akan berlangsung selama 10 hari dengan materi yang diberikan meliputi pembinaan fisik dan mental dasar kepemimpinan, mountenering, teknik tempur dasar, peraturan militer dasar, kewaspadaan nasional, beladiri militer, penyeberangan basah, kesehatan lapangan, halang rintang, dasar kepemimpinan, pengenalan survival dan Pioner” Tutupnya. (*/rls/pen/red ).

Berita Lainnya

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT
Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024
Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim
Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:24 WIB

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:32 WIB

Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:55 WIB

Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:28 WIB

Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB