Ditpolairud Dan Tim SAR Gabungan Lakukan Pencarian Korban Tenggelam di Anjir Kapuas

- Reporter

Selasa, 22 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKIMANTAN.CO || Diduga tenggelam saat beraktivitas di bantaran Daerah Aliran Sungai (Das) Kapuas tepatnya di desa Anjir kabupaten Kapuas. Ditpolairud Polda Kalteng bersama stake holder terkait lakukan pencarian terhadap korban bernama Sdr Lismansyah di sekitar tempat kejadian perkara. Senin (21/11/2022) Malam

Menurut keterangan dari istri korban Sdri. Fatmawati (62). Saksi dan korban skj 17.00 wib hendak mandi di ke pinggir sungai, kemudian saksi kembali kerumah sebentar. Setelah saksi kembali ke pinggir sungai tempat mereka mandi ditemukan korban sudah tidak berada di tempat. Seketika itu juga saksi berupaya mencari korban dengan memanggil nama korban.

Saat saksi melakukan upaya pencarian, ditemukan pakaian dan handuk korban mengapung di sungai dan tiang jemuran yang miring seperti di baru saja di tarik. Setelah dilakukan olah TKP oleh tim SAR gabungan di indikasikan bahwa korban jatuh ke sungai dan tenggelam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirpolairud Polda Kalteng Kombes Pol Boby Pa’Ludin Tambunan S.I.K., M.H. melalui Komandan Kapal Polisi XVIII-2007 Aiptu Hery Purwanto menjelaskan “sampai saat ini tim SAR gabungan masih melakukan pencarian korban. Pencarian dilakukan dengan metode pencarian SAR “, jelas hery

Sampai saat ini masih belum diketahui penyebab dari tenggelamnya korban. Tapi dengan dukungan dan doa dari keluarga dan masyarakat diharapkan korban segera ditemukan. (*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ
Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger
3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya
Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun
Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang
Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng
Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng
Rumah Terbakar di Pangkalan Lada, Sekitar Lokasinya Ada Pickup Dan Drum Bekas Minyak
Berita ini 59 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 9 April 2025 - 20:46 WIB

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ

Jumat, 4 April 2025 - 07:47 WIB

Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger

Selasa, 1 April 2025 - 03:50 WIB

3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya

Kamis, 27 Februari 2025 - 04:52 WIB

Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun

Senin, 17 Februari 2025 - 05:07 WIB

Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang

Senin, 13 Januari 2025 - 07:47 WIB

Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:36 WIB

Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng

Sabtu, 11 Januari 2025 - 17:41 WIB

Rumah Terbakar di Pangkalan Lada, Sekitar Lokasinya Ada Pickup Dan Drum Bekas Minyak

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page