Letkol Inf Jeffry Satria Paparkan Rencana Pelaksanaan Karya Bhakti

- Reporter

Rabu, 14 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Bertempat di ruang rapat eksekutif kantor Bupati, Dandim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) Letkol Inf Jeffry Satria sampaikan paparan rencana karya bhakti kepada bupati dan tamu undangan yang berada di jalan Wolter Monginsidi kelurahan Timbau kecamatan Tenggarong Kabupaten Kukar. Rabu (14/9/2022).

Dandim 0906/Kkr Letkol Inf Jeffry Satria mengatakan dengan ada karya Bhakti yang akan di lakukan oleh kodim 0906/Kkr yang bekerja sama dengan pemerintah daerah, untuk menyambungkan dua kecamatan antara kecamatan Muara Kaman dan kecamatan Sebulu melalui jalan usaha tani agar lahan seluas 1400 ha ini bisa menjadi lumbung padi untuk menyangga kebutuhan pokok bagi masyarakat akan pangan sehingga dapat meningkatkan pertanian sebagai lumbung pangan bagi ikn kedepannya.

Jeffry Satria juga menambahkan “Karya bhakti dengan konsep kawasan berbasis pertanian di wilayah Kukar diharapkan tidak hanya meningkatkan di bidang pertanian maupun perikanan saja akan tetapi juga akan ada peternakan dan pupuk sehingga bisa meningkatkan hasil ekonomi warga masyarakat harapannya bisa menjadi role model ataupun percontohan bagi wilayah lain”, imbuhnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu Bupati Kukar Edi Damansyah menyampaikan “Kegiatan karya Bhakti diman kegiatannya tidak jauh berbeda dengan kegiatan TMMD kemarin masih fokus pada imprastruktur pada pertanian yang berkaitan dengan jalan usaha tani, saluran irigasi dan embung Dimana konsepnya juga tetap melanjutkan tentang pertanian”, ujarnya.

“Diharapkan dengan adanya karya Bhakti ini bisa memberikan solusi yang menjadi persoalan para petani selama ini, berkaitan dengan lahan – lahan tadah hujan bisa teratasi dengan adanya karya Bhakti sehingga irigasi dan jalan tani bisa tersambung sehingga struktur pertanian menjadi lebih baik”, tutupnya.

(*/Mul)

Berita Lainnya

Puasa Tak Surutkan Semangat Praka Yanto Dampingi Petani Tingkatkan Produktivitas
Babinsa Koramil 01/Phd Gotong Royong Bersihkan Drainase Di Wilayah Binaan
Danrem 102/Pjg Pimpin Upacara Bendera Tujuh Belasan di Palangka Raya
Dandim 1016/Plk Tinjau Pelaksanaan Perdana Program Makan Bergizi Gratis
Babinsa dan Warga Gotong Royong Bersihkan TPS di Palangka Raya
Danrem 102/Pjg Brigjen TNI Wimoko Lakukan Kunjungan Kerja ke Kodim 1012/Buntok
Danrem 102/Pjg Pimpin Sidang Parade Penerimaan Calon Tamtama PK TNI AD TA 2025
Sambut HUT Persit Ke-79, Anggota Kodim 1016/Plk Ikut Donor Darah
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 3 Maret 2025 - 08:56 WIB

Puasa Tak Surutkan Semangat Praka Yanto Dampingi Petani Tingkatkan Produktivitas

Senin, 24 Februari 2025 - 09:42 WIB

Babinsa Koramil 01/Phd Gotong Royong Bersihkan Drainase Di Wilayah Binaan

Senin, 17 Februari 2025 - 13:58 WIB

Danrem 102/Pjg Pimpin Upacara Bendera Tujuh Belasan di Palangka Raya

Senin, 17 Februari 2025 - 10:27 WIB

Dandim 1016/Plk Tinjau Pelaksanaan Perdana Program Makan Bergizi Gratis

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:35 WIB

Babinsa dan Warga Gotong Royong Bersihkan TPS di Palangka Raya

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:13 WIB

Danrem 102/Pjg Brigjen TNI Wimoko Lakukan Kunjungan Kerja ke Kodim 1012/Buntok

Senin, 10 Februari 2025 - 15:43 WIB

Danrem 102/Pjg Pimpin Sidang Parade Penerimaan Calon Tamtama PK TNI AD TA 2025

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:40 WIB

Sambut HUT Persit Ke-79, Anggota Kodim 1016/Plk Ikut Donor Darah

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:23 WIB

You cannot copy content of this page