Jalin silaturahmi, Dandim Letkol Inf. Jeffry Satria Terima Kunjungan Silaturahmi Pepabri Kutai Kartanegara

- Reporter

Kamis, 8 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Komandan Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) Letkol Inf. Jeffry Satria didampingi Kasdim Kapten Inf. Mahfudz dan Pasiterdim Kapten Inf. Sukoco terima kunjungan persatuan purnawirawan warakauri TNI-Polri (Pepabri) DPC Kukar yang diketuai oleh Mayor (Har) Purn. Tarmuji bersama 9 orang pengurus di ruang data Makodim, jalan KH. Ahmad Mukhsin kelurahan Timbau kecamatan Tenggarong, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar). Senin (5/6/2022).

Dikesempatan tersebut Dandim mengucapkan selamat datang di Kodim 0906/Kutai Kartanegara dan juga memberikan apresiasi serta penghormatan atas sinergitas dan soliditas kepada ketua dan pengurus DPC Pepabri Kukar yang sampai saat ini masih memberikan eksitensinya dalam menunjukan semangat nilai kejuangan.

“Semangat nilai kejuangan, sinergitas dan soliditas Pebabri merupakan salah satu sumber inspirasi dan penyemangat kami dalam menjaga keutuhan negara kesatuan republik Indonesia”, ungkap Dandim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim juga menyebutkan Kunjungan DPC Pepabri Kukar dalam rangka silaturahmi sebagai upaya dalam mempererat tali silaturahmi antara Kodim 0906/Kutai Kartanegara dengan DPC Pepabri Kukr.

(*/Mul)

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB