Persit KCK Kodim 0906/Kutai Kartanegara Intip Olahan Daun Melor di Desa Sungai Payang

- Reporter

Rabu, 20 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XVIII Dim 0906 Koorcab Rem 091/ASN PD VI/Mulawarman Ny. Wulan Jeffry Satria beserta rombongan sambangi desa Sungai Payang kecamatan Loa Kulu Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar).

Kunjungan tersebut di sambut langsung oleh Danramil 0906-02/Loa Kulu Kapten Arm. Patar Silalahi, Kades Sungai Payang Rusdin Spd dan anggota BUMDES Sungai Payang Sejahtera. Selasa (18/7/2022).

Dalam kunjungannya ke desa Sungai Payang, rombongan Persit KCK Dim 0906/Kkr meninjau langsung tempat pengolahan produk yang berbahan utama dari daun kelor dimana hasil olahan daun kelor tersebut dibuat berbagai makanan yang mengandung nilai gizi tinggi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Besarnya manfaat daun kelor bagi kesehatan tubuh diantaranya meningkatkan Hemoglobin (HB) darah pada ibu hamil dan menyusui serta mencegah kondisi kekurangan gizi (stunting) pada balita.

Hal ini seperti yang dijelaskan oleh Tiara salah satu tenaga kesehatan Bidan di Puskesmas pembantu desa Sungai Payang, “Daun kelor bisa di olah menjadi bahan makanan mau pun minuman herbal yang bisa di gunakan untuk kesehatan baik bagi ibu hamil dan balita yang sangat memerlukan asupan gizi selama kehamilan dan pertumbuhan balita”.

Ny. Wulan Jeffry Satria dalam kunjungannya sangat antusias terhadap hasil olahan daun kelor yang sepenuhnya di kelola oleh BUMDES Sungai Payang Sejahtera.

“Kami dari Persit KCK Dim 0906/Kkr siap mendukung dan bekerja sama dengan pemerintah desa Sungai Payang dalam memproduksi hasil olahan makanan yang berbasis daun kelor”, ucap Wulan.

“Melalui kerja sama ini diharapkan kedepannya produk-produk hasil olahan daun kelor dapat bermanfaat bagi masyarakat desa Sungai Payang guna memenuhi kebutuhan gizi pada ibu hamil dan mencegah stunting pada balita yang ada di wilayah kabupaten Kukar”, pungkasnya.

(*/Mul)

Berita Lainnya

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru
Mutasi Jabatan Kesatuan, Kapolresta Palangka Raya Pimpin Upacara Pelantikan dan Sertijab 4 PJU
Banjir Besar di Bekasi, Polri Kawal dan Ijinkan Pengendara Motor Melintas di Jalan Tol Mendapat Apresiasi dari Masyarakat Luas
Warga dan Aparat Gotong Royong Timbun Jalan Nasional Rusak di Desa Timpah, Harap Perhatian Pemprov Kalteng
Polres Gunung Mas Gelar Sosialisasi Literasi Digital untuk Personel Bag Ops
Polres Kapuas Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan
Kapolres Gunung Mas Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Bulan Ramadhan
BARESKRIM POLRI UNGKAP 6.881 KASUS NARKOBA DALAM DUA BULAN, 9.586 TERSANGKA DITANGKAP DAN 4,171 TON NARKOTIKA
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 6 Maret 2025 - 17:23 WIB

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:55 WIB

Mutasi Jabatan Kesatuan, Kapolresta Palangka Raya Pimpin Upacara Pelantikan dan Sertijab 4 PJU

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:49 WIB

Banjir Besar di Bekasi, Polri Kawal dan Ijinkan Pengendara Motor Melintas di Jalan Tol Mendapat Apresiasi dari Masyarakat Luas

Kamis, 6 Maret 2025 - 09:34 WIB

Warga dan Aparat Gotong Royong Timbun Jalan Nasional Rusak di Desa Timpah, Harap Perhatian Pemprov Kalteng

Kamis, 6 Maret 2025 - 09:20 WIB

Polres Gunung Mas Gelar Sosialisasi Literasi Digital untuk Personel Bag Ops

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:38 WIB

Polres Kapuas Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:35 WIB

Kapolres Gunung Mas Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Bulan Ramadhan

Rabu, 5 Maret 2025 - 15:58 WIB

BARESKRIM POLRI UNGKAP 6.881 KASUS NARKOBA DALAM DUA BULAN, 9.586 TERSANGKA DITANGKAP DAN 4,171 TON NARKOTIKA

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:23 WIB

You cannot copy content of this page