Hujan Bukan Suatu Penghalang, Gotong – Royong Pembersihan Tempat Sejarah Palagan Merah Putih Sanga-sanga

- Reporter

Senin, 18 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Danramil 0906-04/Sanga-sanga Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) pimpin gotong-royong walaupun cuaca hujan, masyarakat semangat bersihkan tempat sejarah Palagan Merah Putih Sanga-sanga dengan Slogan TNI dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat memang terpatri di dalam jiwa Prajurit Kodim 0906/Kkr.

Hal tersebut dapat dilihat dari kegiatan Personel Koramil Sanga-sanga, masyarakat di wilayah binaannya yang dipimpin oleh Danramil Kapten Inf Priyanto saat melaksanakan gotong – royong pembersihan tempat sejarah Palagan Merah Putih Sanga-sanga bertempat di Jalan Slamet Riyadi RT 14, Kelurahan Sanga-sanga Dalam, Kecamatan Sangasanga, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kkr) Minggu (17/07/2022) kemarin.

Menurut Danramil Sanga-sanga, kegiatan tersebut sangat luar biasa masyarakat semangat dengan cuaca hujan tetap kerja merupakan kerja sama yang kompak antara Pemerintahan Kecamatan, kelurahan, organisasi PSHT Ranting Sanga-sanga, Pramuka, Ormas dan masyarakat melaksanakan gotong royong pembersihan tempat sejarah Palagan Merah Putih Sangasanga yang dipimpin langsung Danramil, selama ini tempat sejarah Sangasanga kurang terawat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terlebih pada kondisi saat ini cuaca hujan Koramil bersama warga tetap semangat gotong royong pembersihan tempat sejarah Palagan Merah Putih Sangasanga sangat kurang terawat sangat sayang sekali kalau tidak di bersihkan dan harus kedepannya di rawat sehingga kita perlu menjaga kebersihan lingkungan Palagan Merah Putih Sangasanga”, ungkapnya.

“Kami dari Koramil 0906-04/Sangasanga siap menggerakkan warga untuk gotong royong Pembersihan tempat sejarah yang harus di rawat agar anak anak kita nanti mengetahui sejarah di Sangasanga adalah Kota Juang Merah Putih”, kata Danramil.

(*/Mul)

Berita Lainnya

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru
Mutasi Jabatan Kesatuan, Kapolresta Palangka Raya Pimpin Upacara Pelantikan dan Sertijab 4 PJU
Banjir Besar di Bekasi, Polri Kawal dan Ijinkan Pengendara Motor Melintas di Jalan Tol Mendapat Apresiasi dari Masyarakat Luas
Warga dan Aparat Gotong Royong Timbun Jalan Nasional Rusak di Desa Timpah, Harap Perhatian Pemprov Kalteng
Polres Gunung Mas Gelar Sosialisasi Literasi Digital untuk Personel Bag Ops
Polres Kapuas Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan
Kapolres Gunung Mas Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Bulan Ramadhan
BARESKRIM POLRI UNGKAP 6.881 KASUS NARKOBA DALAM DUA BULAN, 9.586 TERSANGKA DITANGKAP DAN 4,171 TON NARKOTIKA
Berita ini 89 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 6 Maret 2025 - 17:23 WIB

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:55 WIB

Mutasi Jabatan Kesatuan, Kapolresta Palangka Raya Pimpin Upacara Pelantikan dan Sertijab 4 PJU

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:49 WIB

Banjir Besar di Bekasi, Polri Kawal dan Ijinkan Pengendara Motor Melintas di Jalan Tol Mendapat Apresiasi dari Masyarakat Luas

Kamis, 6 Maret 2025 - 09:34 WIB

Warga dan Aparat Gotong Royong Timbun Jalan Nasional Rusak di Desa Timpah, Harap Perhatian Pemprov Kalteng

Kamis, 6 Maret 2025 - 09:20 WIB

Polres Gunung Mas Gelar Sosialisasi Literasi Digital untuk Personel Bag Ops

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:38 WIB

Polres Kapuas Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:35 WIB

Kapolres Gunung Mas Pererat Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Bulan Ramadhan

Rabu, 5 Maret 2025 - 15:58 WIB

BARESKRIM POLRI UNGKAP 6.881 KASUS NARKOBA DALAM DUA BULAN, 9.586 TERSANGKA DITANGKAP DAN 4,171 TON NARKOTIKA

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Gubernur Kalsel Serahkan SK Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:23 WIB

You cannot copy content of this page