Tim Bola Voli Samari Tetap Perkasa, Juara 1 Turnamen Bola Voli Bupati Cup Kobar Tahun 2022

- Reporter

Jumat, 20 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Grand Final Turnamen Bola Voli Bupati Cup Tahun 2022 yang bertanding di kesempatan ini Tim Bola Voli Samari Vs Tim Pasopati. Yang akan menempatkan posisi juara 1 dan juara 2. Dan sebelumnya juga di gelar perebutan juara 3.

Puncak turnamen ini, Bupati Kotawaringin Barat, Hj Nurhidayah hadir untuk menutup secara resmi kegiatan tersebut. Pertandingan yang digelar di Gedung Sport Center P. Ratu Alamsyah, Kamis (19/05/2022) Jam 19.00 s/d 23.00.

Dalam laga awal Tim Volter menang tehadap Tim Pendowo dengan score set 3 : 0. Kemudian Tim Pasopati harus mengakui keperkasaan Tim Samari, dengan score set 3 : 1 untuk Tim Samari. Maka dalam turnamen ini sebagai Juara 1 dari Tim Bola Voli Samari, Juara 2 Tim Pasopati, Juara 3 Tim Volter, Juara 4 Tim Pendowo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Kobar, Hj. Nurhidayah dalam sambutan penutupan turnamen ini mengatakan, bahwa pelaksanaan turnamen bola voli di Gedung Sport Center Pangeran Ratu Alamsyah. Yang mana dirinya beberapa waktu yang lalu telah meresmikan gedung tersebut.

“Sebenarnya gedung ini belum seratus persen bisa digunakan. Namun dari hasil kesepakatan bersama maka gedung ini diresmikan namanya Gedung Sport Center Pangeran Ratu Alamsyah,” kata Hj Nurhidayah.

Kemudian dia jelaskan, bahwa gedung sport center menjadi kebanggaan masyarakat kobar. Yang dibangun pada masa Pemerintahan Nurhidayah dan Ahmadi Riansyah (Nurani).

“Sebagaimana antusiasme masyarakat terhadap olahraga tentu sarana dan prasarana yang memadai menjadi kebutuhan. Hal ini demi kemajuan prestasi olahraga. Yang mana gedung tersebut pada saat ini bisa digunakan untuk turnamen bola voli Bupati Cup. Adapun ajang turnamen bola voli tersebut diikuti sebanyak 16 tim, mulai tanggal 10 mei yang lalu hingga pada malam ini tanggal 19 Mei 2022 finalnya tim yang belaga, dan juga resmi kami tutup, pungkas Hj.Nurhidayah.

Kemudian acara dilanjutkan dengan pemberian hadiah kepada tim yang juara pada turnamen ini. Nampak hadir dalam grand final pada turnamen tersebut, Bupati Kobar, Ketua DPRD Kobar, Kapolres Kobar, Dandim 1014 di wakilkan, Danlanu Iskandar Pangkalan Bun, Kajari Kobar yang diwakilkan, Anggota DPRD Kalteng Dapil 3 Fraksi Golkar, H. Abdul Razak, Tokoh Masyarakat H. Ruslan As, dan Sejumlah Tokoh dari Kabupaten Tetangga, serta ribuan Masyarakat Kobar yang memenuhi Gedung Sport Center Pangeran Ratu Alamsyah.
(*/rls/rhd/red)

Berita Lainnya

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas
Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak
Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan
Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab
As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat
Berita ini 53 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 18 April 2025 - 08:30 WIB

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 09:04 WIB

ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak

Kamis, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab

Selasa, 15 April 2025 - 14:34 WIB

As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page