Bupati Hj. Nurhidayah Mengajak Seluruh ASN Terus Mengoptimalkan Pelayanan Kepada Masyarakat

- Reporter

Selasa, 17 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Bupati Kobar, Hj. Nurhidayah, S.H.M.H. memimpin Apel Besar Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotawaringin Barat (Kobar). Kegiatan yang dilaksanakan di Lapangan Sampuraga, Kelurahan Sidorejo, Kecamatan Arut Selatan, Kotawaringin Barat, Selasa (17/05/2022).

Kegiatan apel ini dilaksanakan dalam rangka peringatan hari kesadaran sekaligus halal bihalal hari raya Idul Fitri 1443 H. Selain itu juga Bupati dan Wakil Bupati menyerahkan  piagam penghargaan kepala kepala SKPD atas dukungan dan kerjasamanya atas penyusunan LKPD TA. 2021. Dimana di beberapa waktu lalu telah dilaksanakan penyerahan laporan hasil pemeriksaan (LHP) oleh BPK Perwakilan Kalteng dan pemkab Kobar berhasil meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP).

Bupati Kobar,  Hj. Nurhidayah menyampaikan terima kasih kepada seluruh ASN di lingkungan Pemkab Kobar atas dukungannya dalam menjalankan program-program pembangunan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hari ini sekaligus saya sampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh ASN, mengingat beberapa hari ke depan jabatan saya sebagai Bupati bersama pak Ahmadi Riansyah selaku Wakil Bupati periode 2017-2022 akan berakhir,” kata Hj. Nurhidayah dalam sambutannya.

Kemudian, dia jelaskaan selama menjalankan roda pemerintahan di Bumi Marunting Batu Aji, telah banyak capaian-capaian positif ditorehkan.

“Berbagai penghargaan telah kita raih, semua keberhasilan dan capaian tersebut adalah berkat dukungan semua pihak khususnya para ASN yang telah mengawal program-program yang kita susun,” ujar Hj. Nurhidayah.

Bupati Kobar,  juga mengajak seluruh ASN di lingkungan Pemkab Kobar untuk terus bekerja maksimal dalam melayani masyarakat. “Semua kerja keras kita adalah demi memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat, semoga semangat ini bisa terus kita jaga,” pesan Hj. Nurhidayah.  (“/rls/prkm/red)

Berita Lainnya

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit
Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan
KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang
Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:55 WIB

Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 03:45 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:08 WIB

Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:27 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 07:37 WIB

Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:53 WIB

Disparpora Kotabaru Kembali Gelar Festival Ajang Kreatifitas Bamega, Simak Tanggalnya

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Imbauan Larangan Knalpot Bising di Kotawaringin Barat

Sabtu, 26 Okt 2024 - 04:52 WIB

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB