Personil Satgas TMMD Di Bantu Warga Bersihkan Badan Jalan Yang Akan Di Timbun

- Reporter

Jumat, 13 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Warga Desa Sei Pasir juga ikut turun langsung ke lapangan untuk membantu Anggota Satgas TMMD 113 Kodim 1014/Pbn, Jumst (13/05/2022).

Dalam hal ini warga membantu anggota satgas TMMD untuk merintis dan memastikan kesiapan jalan yang akan di timbun. Kegiatan ini bertujuan untuk memudahkan kendaraan untuk masuk ke sasaran fisik yang telah di tentukan, yaitu penimbunan badan jalan yang berada di ujung Desa dan menajdi akses ke lokasi pertanian.

Kopda Saiful, salah satu anggota Satgas TMMD 113 Kodim 1014/Pbn menjelaskan, bahwa warga desa dengan sangat senang hati membantu anggota Satgas TMMD 113 ini. Warga ikut membersihkan jalan dari ranting dan anak pohon yang masih lumayan banyak berada di badan jalan secara manual dengan menggunakan alat seadanya, seperti parang, cangkul dan lain sebagainya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan bersama warga ini juga di maksudkan untuk menciptakan keakraban dan rasa kekeluargaan bersama warga Desa Sei Pasir, semua ini juga salah satu wujud kemanunggalan TNI bersama rakyat”, tutupnya. (*/rls/tmmd113/1014/red)

Berita Lainnya

Jembatan Penghubung di Desa Badirih Ambruk Saat Dilintasi Truk Pengangkut Batu Split
Dandim 1011/Klk Hadiri Upacara Ziarah Nasional Peringatan Hari Pahlawan
Rangkaian Kegiatan Hari Pahlawan di Pemkab Kobar
Membanggakan..!! Wakili Indonesia di Ajang KHD Internasional 2024, Guru Fisika SMAN 1 Kelumpang Hilir ini Sabet Juara Kedua
IPSI Kecamatan Teweh Tengah Gelar Pelatihan Wasit, Juri dan Pelatih
Bawaslu Pulpis Gelar Rakernis Pengawasan Pilkada Serentak 2024
Dugaan Penipuan Developer Properti, Kuasa Hukum Ungkap Kronologi Kasus Siti Cholifah dan Inda
Di Awasi Pembekal Sangking, PT SKIP Sungai Kupang Estate Perbaiki Jalan Poros Sangking Baru-Sungai Nipah
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 11 November 2024 - 06:20 WIB

Jembatan Penghubung di Desa Badirih Ambruk Saat Dilintasi Truk Pengangkut Batu Split

Minggu, 10 November 2024 - 11:55 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Upacara Ziarah Nasional Peringatan Hari Pahlawan

Minggu, 10 November 2024 - 05:19 WIB

Rangkaian Kegiatan Hari Pahlawan di Pemkab Kobar

Sabtu, 9 November 2024 - 07:38 WIB

Membanggakan..!! Wakili Indonesia di Ajang KHD Internasional 2024, Guru Fisika SMAN 1 Kelumpang Hilir ini Sabet Juara Kedua

Sabtu, 9 November 2024 - 04:46 WIB

IPSI Kecamatan Teweh Tengah Gelar Pelatihan Wasit, Juri dan Pelatih

Jumat, 8 November 2024 - 17:25 WIB

Bawaslu Pulpis Gelar Rakernis Pengawasan Pilkada Serentak 2024

Jumat, 8 November 2024 - 12:09 WIB

Dugaan Penipuan Developer Properti, Kuasa Hukum Ungkap Kronologi Kasus Siti Cholifah dan Inda

Jumat, 8 November 2024 - 10:34 WIB

Di Awasi Pembekal Sangking, PT SKIP Sungai Kupang Estate Perbaiki Jalan Poros Sangking Baru-Sungai Nipah

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Minggu, 10 Nov 2024 - 05:57 WIB