Perkuat Sinergitas, Kodim 0913/PPU Gelar Silaturahmi Dengan Insan Pers PPU

- Reporter

Kamis, 28 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PENAJAM || Guna mempererat tali silaturahmi antara Kodim 0913/PPU dan insan pers di bulan suci Ramadhan, Keluarga Besar Kodim 0913/PPU menggelar silaturahmi dengan Insan Pers wilayah Kabupaten Penajam Paser Utara yang bertempat di Aula Dharmawangsa Saka Wira Kartika Kodim 0913/PPU. Rabu (27/4/2022) sore.

Acara bertajuk silaturahmi yang digelar Dandim 0913/PPU Letkol Inf Dharmawan tersebut bertujuan untuk menjalin sinergitas antara insan pers khususnya di Kabupaten PPU dengan TNI AD khususnya Kodim 0913/PPU sekaligus di rangkai dengan membatalkan puasa bagi anggota yang sedang menjalankan ibadah puasa.

Dalam sambutannya Dandim menyampaikan,” Dalam menghadapai arus mudik lebaran nantinya kami Kodim 0913/PPU beserta jajaran Koramil akan menyediakan tempat istirahat “Rest Area” bagi pemudik yang berada di sepanjang jalan provinsi maupun jalan negara di PPU.
posko “rest area” mudik itu dimaksudkan untuk membantu para pemudik yang kecapaian melakukan perjalanan mudik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Media merupakan alat kontrol dan alat penyeimbang informasi di tengah-tengah masyarakat, untuk itu TNI sebagai mitra juga berharap hubungan baik yang sudah ada ini dapat terjalin sinergis,” ungkap Letkol Inf Dharmawan.

Masih kata dia “Kendati itu saya secara pribadi terus memantau perkembangan informasi yang disajikan teman-teman wartawan liputan di PPU, mayoritas menyajikan informasi aktual dan transparan. Saya berharap para insan pers juga harus memiliki legimitasi dalam hal pemberitaan yang aktual dan akurat tersebut,” harapnya.

Kami harapkan kepada rekan media juga dapat membantu dalam kegiatan perekrutan Komcad sebagai program dari pemerintah pusat selain itu Babinsa merupakan garda terdepan di wilayah sehingga kami minta suport dari rekan wartawan dalam kegiatan kami demi kebaikan Bersama,

Sementara itu Samir selaku perwakilan insan Pers sangat mengapresiasi undangan Dandim 0913/PPU yang bertajuk silahturahmi dan pembatalan puasa tersebut. Kata dia, Kami para awak media wartawan Kab. PPU juga siap bekerja sama baik TNI-Polri maupun Pemkab untuk membangun dan memajukan daerah Kabupaten PPU melalui percepatan informasi .

Kegiatan di akhiri dengan pembatalan puasa, pemberian bingkisan lebaran oleh Komandan Kodim 0913/PPU kepada insan pers dan dilanjutkan dengan sholat magrib berjamaah dan ditutup dengan acara sesi fhoto bersama dan ramah tamah.
(*/Mul)

Berita Lainnya

Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit
Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan
KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang
Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka
Disparpora Kotabaru Kembali Gelar Festival Ajang Kreatifitas Bamega, Simak Tanggalnya
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 24 Oktober 2024 - 20:48 WIB

Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit

Kamis, 24 Oktober 2024 - 03:45 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:08 WIB

Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:27 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 07:37 WIB

Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:53 WIB

Disparpora Kotabaru Kembali Gelar Festival Ajang Kreatifitas Bamega, Simak Tanggalnya

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:30 WIB

Arungi Laut Lepas, Bupati Kotabaru Kukuhkan Kades di Kecamatan Pulau Sembilan

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polsek Rakumpit Dampingi Penanaman Bibit Cabai di Pager

Kamis, 24 Okt 2024 - 15:54 WIB