Marhaban Ya Ramadhan, Yonif 611/Awang Long Berbagi Takjil Kepada Warga Melintas

- Reporter

Selasa, 19 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTAI KARTANEGARA || Di bulan Suci Ramadhan penuh berkah ini, Batalyon Infanteri 611/Awang Long berbagi takjil makanan dan minuman berbuka puasa kepada warga pengendara yang melintas di gerbang masuk Yonif 611/Awang Long, pada Selasa (19/04/2022).

Komandan Yonif 611/Awang Long Letkol Inf Hendra Mirza, S.E, dalam keterangannya menjelaskan “Kegiatan ini kedepannya rutin dilaksanakan dimulai hari ini kita bagikan takjil kepada pengendara yang melintas tepat didepan gerbang Batalyon kita”, jelas Komandan Lulusan Akmil 2003 ini.

Lebih lanjut dikatakan “Selain sebagai bentuk kegiatan teritorial, juga lebih mendekatkan diri dan mempererat silaturahmi kita kepada warga” kata Danyon

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan senyum, sapa dan salam, kegiatan yang dipimpin langsung Lettu Inf Desas Barai Dery selaku Perwira Pembinaan Mental (Pa Bintal) Yonif 611/Awang Long, begitu semangat dan antusias membagikan takjil kepada warga pelintas

“Mudah-mudahan, apa yang kita laksanakan ini setidaknya sedikit membantu warga kita, dan semoga Allah Ta’ala membalas dengan keberkahan kepada satuan kita khususnya para prajurit Yonif 611/Awang Long” ujar Danyon mengakhiri.(*/Mul)

Berita Lainnya

Bingker Gas LPG 3 Kg Di Kotabaru Meledak, Pemilik Toko Diperiksa Polisi
Perolehan Suara Rusli – Syairi Unggul. Kemenangan Ini Untuk Rakyat Kotabaru
Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 28 November 2024 - 14:06 WIB

Bingker Gas LPG 3 Kg Di Kotabaru Meledak, Pemilik Toko Diperiksa Polisi

Kamis, 28 November 2024 - 07:26 WIB

Perolehan Suara Rusli – Syairi Unggul. Kemenangan Ini Untuk Rakyat Kotabaru

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 November 2024 - 10:44 WIB

Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Berita Terbaru