Danramil 1013-03/Teweh Tengah Dampingi Vaksinasi Pelajar SD Negeri 2 Kel. Jambu Kec. Teweh Baru Kab. Barito Utara

- Reporter

Kamis, 24 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Dalam percepatan Vaksinasi, Danramil 1013-03/Teweh Tengah yang diwakilkan oleh Babinsa Koramil 1013-03/Teweh Tengah kembali melakukan pendampingan vaksinasi kepada pelajar di SD Negeri 2 Kel. Jambu Kec. Teweh Baru Kab. Barito Utara. Kamis (24/03/2022).

Dalam hal tersebut, sebagai petugas vaksinator dari tenaga kesehatan Puskesmas Sikui dengan jenis vaksin Sinovac pada vaksinasi Dosis 1.

Pada kesempatannya Danramil 1013-03/Teweh Tengah melalui Babinsa mengatakan,” pendampingan ini dilakukan agar anak-anak tidak takut disuntik vaksin serta untuk menguatkan mental anak-anak SD yang akan di suntik Vaksin Dosis 1 tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentunya dengan vaksinasi ini proses belajar anak-anak di sekolah akan lebih nyaman dan aman dari ancaman penyebaran Covid-19 yang terus bermutasi dengan varian-varian barunya,”Tuturnya.

Lebih lanjut, seperti biasa sebelum dilakukan suntikan vaksinasi anak-anak SD Negeri 2 dilakukan screening guna memastikan kondisi tubuh, setelah dinyatakan aman barulah dapat diberikan suntikan vaksinasi oleh petugas kesehatan dari Puskesmas Sikui.

“Dalam pelaksanaan Vaksin yang pertama ini rata-rata anak-anak tersebut tidak takut. Meskipun ada juga beberapa anak yang agak sedikit takut pada saat berhadapan dengan jarum suntik, tetapi kami selalu memberikan semangat dan menghibur mereka agar mereka merasa nyaman dan dapat mengatasi rasa takutnya tersebut. Alhamdulillah anak-anak berhasil divaksin dengan lancar,”Tutup Babinsa.(*/rls/pendim,lan,red)

Berita Lainnya

Jelang Mudik Lebaran, Satpamobvit Polresta Palangka Raya Perketat Pengamanan di Bandara Tjilik Riwut
Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan
Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446
Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi
Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar
Serah Terima Jabatan, Bupati Rusli siap Visi Besar untuk Kotabaru Hebat
BEM PTNU dan Polri Gelar Bansos di Beberapa Wilayah
Mau Terawih Diejek Dan Difitnah Karena Sering Dugem, Karyawati di Palangka Raya Curhat ke Cak Sam, 3 Oknum Mahasiswi Dibina dan Dimediasi
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 4 Maret 2025 - 09:42 WIB

Jelang Mudik Lebaran, Satpamobvit Polresta Palangka Raya Perketat Pengamanan di Bandara Tjilik Riwut

Selasa, 4 Maret 2025 - 08:41 WIB

Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan

Senin, 3 Maret 2025 - 18:14 WIB

Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446

Senin, 3 Maret 2025 - 16:55 WIB

Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi

Senin, 3 Maret 2025 - 16:51 WIB

Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar

Minggu, 2 Maret 2025 - 15:26 WIB

BEM PTNU dan Polri Gelar Bansos di Beberapa Wilayah

Minggu, 2 Maret 2025 - 06:50 WIB

Mau Terawih Diejek Dan Difitnah Karena Sering Dugem, Karyawati di Palangka Raya Curhat ke Cak Sam, 3 Oknum Mahasiswi Dibina dan Dimediasi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:32 WIB

Pasar Ramadan, Diharapkan Berdampak Secara Ekonomi Terhadap Pelaku UMKM Kobar

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446

Senin, 3 Mar 2025 - 18:14 WIB

LINTAS BERITA

Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi

Senin, 3 Mar 2025 - 16:55 WIB

You cannot copy content of this page