Banjir Mulai Surut, Polda Kalteng Tetap Siaga Atur Lalulintas Pengendara

- Reporter

Senin, 22 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALANGKA RAYA – Banjir yang mengenangi ruas jalan trans Kalimantan Palangka Raya – Pulang Pisau dan Jalan Trans Kalimantan Palangka Raya – Kuala Kurun, tepatnya di Desa Kameloh Baru, Kota Palangka Raya dan Desa Bukit Rawi, Kabupaten Pulang Pisau, alami penurunan ketinggian.

Bedasarkan Informasi dari Kabidhumas Polda Kalteng Kombes Pol K. Eko Saputro, S.H., M.H. menyampaikan, bahwa banjir yang merendam 2(dua) ruas Jalan tersebut, sejak Minggu (14/11/2021) hingga saat ini debit air mengalami penurunan.

“Meskipun alami penurunan, kami tetap menghimbau kepada pengendara R2 yang akan melintasi banjir agar tetap berhati hati dan waspada,” tegas Eko.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut Eko juga mengatakan, bahwa saat ini pihaknya tetap turun ke lokasi banjir guna membantu masyarakat dalam mengatur lalulintas.

“Kami tetap upayakan semaksimal mungkin meski banjir mulai surut demi membantu masyarakat,” tutupnya. (SG)

Berita Lainnya

D’Lavan Cafe Mengadakan  Palangkaraya Musik Talent Show 2024
D’Lavan Cafe Mengadakan  Musik Palangkaraya Talent Show Untuk Menjaring Pemusik Pemula
Satreskrim Polresta Palangka Raya Amankan Tersangka Dugaan Kasus Pencurian HP
Satgas TMMD Tingkatkan Badan Jalan di RT.14 Desa Manyahi
Gerak Cepat Bupati Kotabaru Bangkitkan Moral Bantuan Korban Kebakaran
Tingkatkan Komunikasi dan Sinergitas, Dandim 1014/Pbn Silaturahmi ke Kajari
Baru Menjabat, Dandim 1014/Pbn Silaturahmi ke Kapolres Kobar
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:28 WIB

D’Lavan Cafe Mengadakan  Palangkaraya Musik Talent Show 2024

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:05 WIB

D’Lavan Cafe Mengadakan  Musik Palangkaraya Talent Show Untuk Menjaring Pemusik Pemula

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:07 WIB

Satreskrim Polresta Palangka Raya Amankan Tersangka Dugaan Kasus Pencurian HP

Jumat, 26 Juli 2024 - 13:52 WIB

Satgas TMMD Tingkatkan Badan Jalan di RT.14 Desa Manyahi

Jumat, 26 Juli 2024 - 13:44 WIB

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:47 WIB

Gerak Cepat Bupati Kotabaru Bangkitkan Moral Bantuan Korban Kebakaran

Jumat, 26 Juli 2024 - 06:40 WIB

Tingkatkan Komunikasi dan Sinergitas, Dandim 1014/Pbn Silaturahmi ke Kajari

Jumat, 26 Juli 2024 - 06:31 WIB

Baru Menjabat, Dandim 1014/Pbn Silaturahmi ke Kapolres Kobar

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Polsek Sabangau Tanggapi Laporan Penemuan Motor Tanpa Identitas di Kereng Bangkirai

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:12 WIB

LINTAS BERITA

D’Lavan Cafe Mengadakan  Palangkaraya Musik Talent Show 2024

Jumat, 26 Jul 2024 - 18:28 WIB

LINTAS TNI

Satgas TMMD Tingkatkan Badan Jalan di RT.14 Desa Manyahi

Jumat, 26 Jul 2024 - 14:25 WIB