Sambil Bersepeda, Wakapolda Kalteng Tinjau Korban Banjir Dan Siapkan Tim Trauma Healing

- Reporter

Sabtu, 20 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALANGKA RAYA – Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Kalimantan Tengah Brigjen Pol. Ida Oetari Poernamasasi, S.A.P., M.A. melakukkan olahraga bersepeda sambil memantau Kamtibmas di seputaran Kota Palangka Raya, Sabtu (20/11/21) pagi.

Wakapolda juga mengecek keamanan dan kenyamanan warga yang mengungsi di Posko banjir Jalan Arut, Jalan Flamboyan serta Jalan Mendawai Kota Palangka Raya.

Ida terlihat akrab saat berdialog dengan warga, dengan menanyakan kondisi serta keadaan warga saat ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan tersebut, Wakapolda juga meninjau perlengkapan dapur lapangan serta mengecek ketersediaan bahan makanan untuk masyarakat korban banjir.

“Kedatangan saya di sini untuk memastikan keamanan, kesehatan dan kebutuhan bahan makanan untuk masyarakat korban banjir yang disebabkan oleh meluapnya air Sungai Kahayan,” ucap Wakapolda.

Lebih lanjut Ida mengatakan, bahwa saat ini pihaknya juga telah menurunkan tim Trauma Healing yang terdiri dari Polwan Polda Kalteng untuk memberikan motivasi serta hiburan kepada para korban banjir terutama anak-anak.

“Trauma Healing sengaja kami berikan untuk anak anak korban banjir, karena kondisi mereka dinilai mengalami situasi yang dapat menimbulkan keadaan tertekan akibat banjir yang terjadi,” pungkasnya. (SG)

Berita Lainnya

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit
Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan
KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang
Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:55 WIB

Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 03:45 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:08 WIB

Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:27 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 07:37 WIB

Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:53 WIB

Disparpora Kotabaru Kembali Gelar Festival Ajang Kreatifitas Bamega, Simak Tanggalnya

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Imbauan Larangan Knalpot Bising di Kotawaringin Barat

Sabtu, 26 Okt 2024 - 04:52 WIB

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB