LAMA JADI TO! Akhirnya, Ratu Narkoba Banjarmasin Diringkus Polisi Bersama Barang Haramnya

- Reporter

Kamis, 18 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARMASIN || Satresnarkoba Polresta Banjarmasin, kembali berhasil mengamankan seorang ibu rumah tangga pemilik pil ekstasi dan Sabu.

Pelaku berinisial HRJ (42), warga Jalan Prona I Kelurahan Pemurus Baru, Banjarmasin Selatan atau di Jalan  Desa Pasar Komplek Zahra II, Desa Pasar Kamis, Kertak Hanyar Kabupaten Banjar.

Ibu rumah tangga ini, menyimpan narkoba dirumah, yakni 11 paket sabu dengan berat bersih 100,66 gram, kemudian 50 butir piI ekstasi hijau logo transformer dengan berat bersih 22 gram, serta 24 butir pil ekstasi abu-abu logo Moncler dengan berat bersih 9,6 gram.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, 3 butir pil ekstasi merah logo A dengan berat bersih 1,08 gram dan satu plastik klip berisi serbuk ekstasi warna hijau dengan berat 0,06 gram.

Kasatresnarkoba Polresta Banjarmasin, Kompol Mars Suryo Kartiko mengatakan, sejumlah narkoba tersebut ditemukan dalam tas selempang hitam milik pelaku.

“Saat itu posisinya ada di dapur, tepatnya di dekat atang,” katanya, Rabu (17/11).

Kini HRJ yang lama menjadi target operasi (TO) bersama barang bukti diamankan di markas Satresnarkoba Polresta Banjarmasin untuk pemeriksaan lebih lanjut perkaranya. (*/rls/hms/red)

Berita Lainnya

KPU Kobar Menetapkan Paslon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
SAHH..!!! Rusli-Syairi Ditetapkan KPU Sebagai Bupati Kotabaru Terpilih
Di Taman Wisata Alam, Satlantas Polresta Palangka Raya Sampaikan Dikmas Lantas
Dukung Kelancaran Jamaah Haul Guru Sekumpul Personel Kodim 1011/Klk Amankan Mobilitas Jemaah Haul Guru Sekumpul
Pj. Bupati Kobar Serahkan DPA-SKPD TA. 2025
Kemenag Kobar Rayakan Hari Amal Bhakti Dengan Kegiatan Sosial dan Olahraga
Pj. Bupati Kobar Apresiasi Kinerja ASN, Di Hari Pertama Kerja 2025
Awali Tahun 2025, Kodim 1011/Klk Ikut dalam Aksi Bersih-Bersih Lingkungan
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 9 Januari 2025 - 18:00 WIB

KPU Kobar Menetapkan Paslon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:45 WIB

SAHH..!!! Rusli-Syairi Ditetapkan KPU Sebagai Bupati Kotabaru Terpilih

Minggu, 5 Januari 2025 - 15:25 WIB

Di Taman Wisata Alam, Satlantas Polresta Palangka Raya Sampaikan Dikmas Lantas

Minggu, 5 Januari 2025 - 00:47 WIB

Dukung Kelancaran Jamaah Haul Guru Sekumpul Personel Kodim 1011/Klk Amankan Mobilitas Jemaah Haul Guru Sekumpul

Sabtu, 4 Januari 2025 - 03:34 WIB

Pj. Bupati Kobar Serahkan DPA-SKPD TA. 2025

Jumat, 3 Januari 2025 - 15:51 WIB

Kemenag Kobar Rayakan Hari Amal Bhakti Dengan Kegiatan Sosial dan Olahraga

Kamis, 2 Januari 2025 - 04:37 WIB

Pj. Bupati Kobar Apresiasi Kinerja ASN, Di Hari Pertama Kerja 2025

Rabu, 1 Januari 2025 - 19:01 WIB

Awali Tahun 2025, Kodim 1011/Klk Ikut dalam Aksi Bersih-Bersih Lingkungan

Berita Terbaru