Apel Sarpras, Kapolres Kobar Apresiasi Sinergitas Dalam Penanganan Banjir

- Reporter

Selasa, 2 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Kotawaringin Barat – Sebagai bentuk kesiapan dalam menghadapi bencana banjir di wilayah Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Polres Kobar gelar apel personil dan sarpras, Selasa (2/11/2021) pagi.

Apel yang dilaksanakan di halaman Mapolres Kobar ini, dipimpin langsung oleh Kapolres Kobar AKBP Devy Firmansyah dan diikuti oleh BPBD, TNI dan Dinkes.

Dalam arahannya, Kapolres menyampaikan bahwa saat ini wilayah Kabupaten Kobar sudah memasuki musim penghujan dan berpotensi mengakibatkan banjir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Di daerah kita ini hanya memiliki dua musim yaitu kemarau dan penghujan, sehingga harus benar-benar mempersiapkan perlengkapan apabila sewaktu- waktu terjadi bencana banjir maupun karhutla,” ujarnya.

Selain itu, Kapolres mengapresiasi sinergitas Polres Kobar bersama instansi terkait yang selama ini sudah berupaya dalam menangani banjir maupun karhutla di Wilayah Kotawaringin Barat. (**)

Berita Lainnya

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024
Tingkatkan Kemampuan Fisik,Kodim 1011/Kuala Kapuas Garjas Bagi Prajurit
Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan
KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang
Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi
Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:37 WIB

Pangdam XII Tanjung Pura Hadiri Jalan Sehat dan Silaturahmi Kebangsaan Korem 102 Pjg, Sekaligus Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:55 WIB

Peduli Sesama, Polres Kobar Berikan Bansos Untuk Warga Yang Membutuhkan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 03:45 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Debat Publik Pertama Paslon Bupati dan Wakil Bupati Untuk Pilkada Mendatang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:08 WIB

Komitmen Netral Dalam Pilkada 2024, Bidhumas Polda Kalteng Gelar Penandatanganan Pakta Integritas

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:40 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 08:27 WIB

Jelang Pilkada, Pemda Kotabaru Gelar Rapat Kordinasi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 07:37 WIB

Festival Ajang Kreatifitas Bamega Resmi di Buka

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:53 WIB

Disparpora Kotabaru Kembali Gelar Festival Ajang Kreatifitas Bamega, Simak Tanggalnya

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Imbauan Larangan Knalpot Bising di Kotawaringin Barat

Sabtu, 26 Okt 2024 - 04:52 WIB

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB