Wakapolres Kobar Tekankan Hal Penting Pada Saat Apel Jam Pimpinan

- Reporter

Selasa, 11 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Bertempat di lapangan apel Polres Kobar Wakapolres Kotawaringin Barat Kompol Rendra Aditya Dhani, pimpin pelaksanaan apel pagi jam pimpinan pada Selasa (11/03/2025) pagi.

Wakapolres Kobar menyampaikan bahwa pelaksanaan tugas Polri di media sosial kini semakin ekstra, mengingat tekanan dari masyarakat yang turut mengawasi kinerja kepolisian.

Ia menekankan bahwa saat ini, masyarakat sering kali lebih mempercayai opini dan pandangan individu daripada fakta yang sebenarnya. Dalam hal ini, media sosial menjadi ruang sidang publik yang mempengaruhi proses hukum, bahkan sebelum sebuah perkara selesai diproses.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kepada rekan rekan semua, jangan pernah lelah untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, laksanakan tugas dengan rasa penuh tanggung jawab.” Ucap Kompol Rendra

Selain itu Wakapolres Kobar juga menambahkan pentingnya menjalin komunikasi kepada masyarakat, dikarenakan dengan meningkatkan komunikasi kepada masyarakat Polri akan semakin dekat dengan masyarakat sehingga dapat menimbulkan simbiosis Mutualisme yang sama sama menguntungkan.

“Terakhir saya berpesan kepada rekan rekan semua jangan pernah berhenti untuk belajar dan meningkatkan kemampuan diri, teruslah berlatih guna meningkatkan kinerja Polri semakin baik kedepannya.” tutup Rendra. (*)

Berita Lainnya

Safari Ramadan di Polres Kapuas, Kapolda Kalteng Turun Langsung Bagikan Takjil Ke Masyarakat
Selain Sembako, Kapolresta Palangka Raya Datangi Toko Emas di Pasar Besar 
Kapolri Imbau Pemudik Manfaatkan Hotline 110 untuk Perjalanan Aman dan Lancar
Perkuat Kesiapsiagaan dan Sinergi untuk Keamanan Wilayah, Brimob Polda Kalteng Gelar Apel Satuan
Pastikan Kebutuhan Pangan Aman Jelang Idul Fitri 1446 H, Satgas Pangan Polda Kalteng Bersama Disdagperin Cek Pasar Tradisional Kahayan
Mantan Pacar Ngelabrak Bersama Teman-Temannya ke Tempat Kerja Kekasih Baru Karena Hutang Belum Dibayar, Cak Sam Mediasi Mantan Alumni Hati
Wakapolres Kobar Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mako TNI AL Kumai
Peduli Sesama, Polres Kobar Gencarkan Bantuan Sosial Untuk Masyarakat Di Bulan Ramadan
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:02 WIB

Safari Ramadan di Polres Kapuas, Kapolda Kalteng Turun Langsung Bagikan Takjil Ke Masyarakat

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:38 WIB

Selain Sembako, Kapolresta Palangka Raya Datangi Toko Emas di Pasar Besar 

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:23 WIB

Kapolri Imbau Pemudik Manfaatkan Hotline 110 untuk Perjalanan Aman dan Lancar

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:09 WIB

Perkuat Kesiapsiagaan dan Sinergi untuk Keamanan Wilayah, Brimob Polda Kalteng Gelar Apel Satuan

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:08 WIB

Pastikan Kebutuhan Pangan Aman Jelang Idul Fitri 1446 H, Satgas Pangan Polda Kalteng Bersama Disdagperin Cek Pasar Tradisional Kahayan

Rabu, 12 Maret 2025 - 04:47 WIB

Mantan Pacar Ngelabrak Bersama Teman-Temannya ke Tempat Kerja Kekasih Baru Karena Hutang Belum Dibayar, Cak Sam Mediasi Mantan Alumni Hati

Selasa, 11 Maret 2025 - 12:33 WIB

Wakapolres Kobar Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mako TNI AL Kumai

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:45 WIB

Peduli Sesama, Polres Kobar Gencarkan Bantuan Sosial Untuk Masyarakat Di Bulan Ramadan

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page