Sidokkes Polresta Palangka Raya Cek Kondisi Kesehatan Personel yang Alami Sakit

- Reporter

Senin, 27 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Dokkes Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng kembali menggelar rangkaian layanan pengecekan kondisi kesehatan bagi personel pada internal kesatuannya.

Kegiatan tersebut dilakukan oleh Kasidokkes, Ipda Narmanto bersama para personel pada lingkungan asrama Mapolresta Palangka Raya, Jalan Tjilik Riwut Km. 3,5, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Senin (27/5/2024) pagi.

Kapolresta, Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H. melalui Ipda Narmanto menjelaskan, pengecekan kondisi kesehatan dilakukan sebagai bentuk kepedulian bagi para personel yang sedang mengalami sakit.

“Rangkaian pemeriksaan dan observasi kami lakukan untuk mengetahui bagaimana perkembangan kondisi kesehatan bagi personel yang sedang mengalami sakit dan menjalani perawat mandiri di rumah,” jelasnya.

“Selain itu kami pun juga menerima konsultasi terkait masalah kesehatan, khususnya bagi personel yang sedang maupun pernah menderita riwayat penyakit kronis, sehingga kondisi mereka dapat selalu termonitor,” pungkasnya ((*/rls/hmd/red) .

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Lainnya

Kapolsek Sabangau Dampingi Kabag Ops Polresta Palangka Raya Cek PPK 
Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polda Kalteng Imbau Masyarakat Tetap Jaga Kedamaian dan Persatuan di Bumi Tambun Bungai
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya
Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih
Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri
Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih
Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 29 November 2024 - 15:10 WIB

Kapolsek Sabangau Dampingi Kabag Ops Polresta Palangka Raya Cek PPK 

Kamis, 28 November 2024 - 13:54 WIB

Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polda Kalteng Imbau Masyarakat Tetap Jaga Kedamaian dan Persatuan di Bumi Tambun Bungai

Rabu, 27 November 2024 - 15:32 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya

Rabu, 27 November 2024 - 09:26 WIB

Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih

Rabu, 27 November 2024 - 06:46 WIB

Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri

Selasa, 26 November 2024 - 20:10 WIB

Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih

Selasa, 26 November 2024 - 18:36 WIB

Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 

Berita Terbaru