Wujud Kepedulian, Lapas Kotabaru Berikan Bantuan Sosial kepada Warga Binaan

- Reporter

Jumat, 20 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN- Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Kotabaru kembali menunjukkan kepedulianya terhadap kesejahteraan masyarakat dengan memberikan bantuan Sosial kepada Warga Binaan Permasyarakatan (WBP) yang kurang mampu.

Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tindak lanjut 13 Program Alselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Agus Andrianto sekaligus mendukung program Asta Cita Presiden RI beserta Wakil Presiden dalam memperkuat harmoni kehidupan bermasyarakat.

Kepala Lapas Kelas II A Kotabaru Doni Handriansyah bersama jajaranya memberikan secara langsung bantuan Sosial tersebut berupa sembako dan kebutuhan pokok lainnya kepada WBP yang telah terdaftar sebagai penerima bantuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata semangat kebersamaan dan solidaritas yang sejalan dengan arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan”katanya, Jumat (20/12/2024).

Lanjutnya, kegiatan tersebut huga menjasi sarana mempererat tali silaturahmi antara Lapas Kotabaru dengan keluarga WBP dan masyarakar sekitar.

“Kami berharap bantuan ini dapat mempermudah serta mendukung upaya pembinaan yang sedang berjalan di Lapas Kotabaru, sekaligus membantu meringankan beban masyarakat sekitar,” tutup Doni.

Melalui kegiatan ini juga Lapas Kotabaru berharap dapat memberikan dampak positif bagi masyarakar luas khususnha kwluarga WBP dan masyarakat sekitar.

“Selain itu, kegiatan ini diharapkan menjadi langkah strategis dalam membangun citra positif Pemasyarakatan sebagai institusi yang berkomitmen terhadap kesejahteraan masyarakat”tandasnya.(*rls/cah/red)

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk Pimpin Acara Korp Rapot Masuk Satuan dan Purna Tugas
Kader PAN ini Terpilih sebagai PAW Kepala Desa Baharu Utara
Beredar Berita Pemberhentian Terhadap Pegawai PNS di Lapas Kotabaru, Simak Penjelasan Kepala Lapas
Senam Sehat Bersama PowerFit Meriahkan “Zumba Happy Valentine” di Palangkaraya
Patroli Dialogis, Personil Pos Pol Pelabuhan Rambang Pastikan Keamanan di Wilayah Pelabuhan
Dandim 1004 Kotabaru Bahas Kesiapan TMMD ke-123 dalam Talkshow Bersama iNews TV dan SindoNews
Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Edukasi Bahaya Narkotika dalam Program Jumat Curhat
BPR Marunting Sejahtera Kobar, Gelar Tasyakuran Dan Doa Bersama
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 17 Februari 2025 - 16:18 WIB

Dandim 1011/Klk Pimpin Acara Korp Rapot Masuk Satuan dan Purna Tugas

Senin, 17 Februari 2025 - 10:28 WIB

Kader PAN ini Terpilih sebagai PAW Kepala Desa Baharu Utara

Senin, 17 Februari 2025 - 06:41 WIB

Beredar Berita Pemberhentian Terhadap Pegawai PNS di Lapas Kotabaru, Simak Penjelasan Kepala Lapas

Minggu, 16 Februari 2025 - 13:57 WIB

Senam Sehat Bersama PowerFit Meriahkan “Zumba Happy Valentine” di Palangkaraya

Sabtu, 15 Februari 2025 - 19:52 WIB

Patroli Dialogis, Personil Pos Pol Pelabuhan Rambang Pastikan Keamanan di Wilayah Pelabuhan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 04:22 WIB

Dandim 1004 Kotabaru Bahas Kesiapan TMMD ke-123 dalam Talkshow Bersama iNews TV dan SindoNews

Jumat, 14 Februari 2025 - 22:43 WIB

Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Edukasi Bahaya Narkotika dalam Program Jumat Curhat

Jumat, 14 Februari 2025 - 18:40 WIB

BPR Marunting Sejahtera Kobar, Gelar Tasyakuran Dan Doa Bersama

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Siaga Pelantikan, Kapolres Kobar Cek Kekuatan Personel

Senin, 17 Feb 2025 - 17:46 WIB

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk Pimpin Acara Korp Rapot Masuk Satuan dan Purna Tugas

Senin, 17 Feb 2025 - 16:18 WIB

You cannot copy content of this page