Kapolresta Palangka Raya Serahkan Hadiah kepada Pemenang Lomba Film

- Reporter

Senin, 7 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Kapolresta Palangka Raya, Kombes Pol Boy Herlambang, S.I.K., M.Si., menyerahkan hadiah kepada para pemenang lomba film pendek.

Lomba film yang mengangkat tema bahaya kebakaran hutan dan lahan (karhutla) serta pelaksanaan Pilkada damai di Kalimantan Tengah ini setidaknya ada 3 pemenang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun para juara yang dimaksud yakni untuk juara 1 diraih Muhammad Arya Bariq, juara II dipegang Muhammad Rusandy dan Blessing Arhil Angelo pemenang ke-3.

“Acara penyerahan hadiah ini diadakan sebagai bentuk apresiasi terhadap partisipasi masyarakat dalam menyampaikan pesan-pesan penting melalui media film,” kata Kapolresta, Senin (7/10/2024) pagi.

“Kami berharap lomba ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan bahaya karhutla dan pentingnya menjaga keamanan serta ketertiban selama pelaksanaan Pilkada,” ujarnya.

Melalui kegiatan ini, Polresta Palangka Raya ingin mendorong kreativitas masyarakat sekaligus menanamkan nilai-nilai positif dalam menjaga lingkungan dan menciptakan suasana pemilihan yang damai. (dk_reborn)

Berita Lainnya

Memperingati Hut Humas Polri ke – 73, Sie Humas Polres Kobar Laksanakan Jumat Berkah
Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng
Polsek Sabangau Saksikan Penerimaan Bantuan Kursi Roda untuk Warga Bereng Bengkel
Polsek Rakumpit Dampingi Penanaman Bibit Cabai di Pager
Razia Gabungan Ops Zebra Telabang 2024, 50 Pelanggar Lalu Lintas di Palangka Raya Ditindak Tegas
Kapolres Kobar Beserta PJU Polres Kobar Lakukan Pemeriksaan Kesehatan
Patroli Dialogis, Aipda Ratno Imbau Kamtibmas di Pangkut
Wakapolres Cek Personel Pengamanan, Saat Pelipatan Surat Suara di KPU Kobar
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 15:00 WIB

Memperingati Hut Humas Polri ke – 73, Sie Humas Polres Kobar Laksanakan Jumat Berkah

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:55 WIB

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:54 WIB

Polsek Rakumpit Dampingi Penanaman Bibit Cabai di Pager

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:44 WIB

Razia Gabungan Ops Zebra Telabang 2024, 50 Pelanggar Lalu Lintas di Palangka Raya Ditindak Tegas

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:46 WIB

Kapolres Kobar Beserta PJU Polres Kobar Lakukan Pemeriksaan Kesehatan

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Patroli Dialogis, Aipda Ratno Imbau Kamtibmas di Pangkut

Rabu, 23 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Wakapolres Cek Personel Pengamanan, Saat Pelipatan Surat Suara di KPU Kobar

Rabu, 23 Oktober 2024 - 15:20 WIB

Tingkatkan Disiplin dan Kesiapsiagaan, Brimob Polda Kalteng Rutin Gelar Apel Satuan

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB