Menjaga keselamatan di pagi hari, Personel Satsamapta Polres Lamandau seberangkan anak anak sekolah

- Reporter

Selasa, 19 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Kegiatan rutin patroli roda dua Satsamapta Polres Lamandau, Polda Kalteng, melaksanakan pelayanan masyarakat yaitu pengaturan lalu lintas dan menyeberangkan anak sekolah.

Terlihat personel Satsamapta berjumlah empat orang membantu mengatur lalu lintas dan menyeberangkan masyarakat serta anak sekolah di jalan Tjilik riwut RT.2a, Kelurahan Nanga Bulik, Kec. Bulik Kab.Lamandau. Selasa (19/12/2023) pagi.

Kapolres Lamandau AKBP Bronto Budiyono, S.I.K melalui Kasat Samapta Iptu Karno, S.H  menyampaikan setiap pagi hari menempatkan personilnya untuk melaksanakan Pengaturan pagi dan pengaturan siang disaat jam anak sekolah masuk kelas dan pulang sekolah guna menjaga arus lalu lintas tetap lancar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Diharapkan dengan hadirnya personel polri di lapangan melaksanakan pengaturan arus lalu lintas lancar dan tercipta kamseltibcar lantas kondusif.”ucap Kasat Kasat Samapta.Kasat Samapta perpesan kepada masyarakat pengguna jalan agar berhati hati dan selalu mematuhi peraturan lalu lintas, (*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI
PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama
PPKHI Gelar Buka Puasa Bersama Se-Indonesia, DPD PPKHI Kalteng Jadi Tuan Rumah
Kodim 1011/Klk Gelar Ziarah Rombongan Menyambut HUT Korem 102/Pjg Ke – 51
Junaidi, S.Ag, Anggota DPRD Kalteng Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers
Dandim 1011/Klk Bersama Ketua Persit Cabang XXXVII Dim 1011 Baksos ke Panti Asuhan
Hut Korem 102/Pjg Ke 51,Penanaman Pohon Bersama Oleh Kodim 1011/Klk
Kapolda Kalteng Tegaskan Netralitas dan Profesionalisme Personel dalam Pengamanan PSU Pilkada di Barito Utara
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 24 Maret 2025 - 16:05 WIB

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:59 WIB

PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama

Minggu, 23 Maret 2025 - 10:16 WIB

PPKHI Gelar Buka Puasa Bersama Se-Indonesia, DPD PPKHI Kalteng Jadi Tuan Rumah

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:24 WIB

Kodim 1011/Klk Gelar Ziarah Rombongan Menyambut HUT Korem 102/Pjg Ke – 51

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:20 WIB

Junaidi, S.Ag, Anggota DPRD Kalteng Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:16 WIB

Dandim 1011/Klk Bersama Ketua Persit Cabang XXXVII Dim 1011 Baksos ke Panti Asuhan

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:10 WIB

Hut Korem 102/Pjg Ke 51,Penanaman Pohon Bersama Oleh Kodim 1011/Klk

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:21 WIB

Kapolda Kalteng Tegaskan Netralitas dan Profesionalisme Personel dalam Pengamanan PSU Pilkada di Barito Utara

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page