Penyelenggaraan Penataan Bangunan dan Lingkungan Bengkayang Capai 50% Pengerjaan

- Reporter

Senin, 18 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Pembangunan penyelenggaraan Penataan Bangunan dan Lingkungan di daerah Kota Bengkayang, saat ini sudah mencapai 50% pengerjaan. Yang berjalan lancar tanpa ada kendala di lapangan, proyek yang bersumber dari anggaran DAU (Dana Alokasi Umum).

Konstruksi bangunan yang menelan dana miliaran Rupiah tersebut, sudah berjalan 1 bulan lamanya dikerjakan oleh pihak kontraktor dengan nomor kontrak SP : 600-01-15/05/SP-JK/PGK/DPUPR-CK/2023. No.DPA:DPAA/A.2/1.03.0.00.01.0000/001/2023.

Pekerjaan Penataan Kawasan Jalan Jerendeng Segmen II, Lokasi Kabupaten Bengkayang, Sumber dana DAU (Dana Lokasi Umum) dengan nilai kontrak Rp. 1.468.555.000.00, Tahun Anggaran 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara untuk pelaksanaan 150 hari kalender sejak 12 Juli 2023 sampai 8 Desember 2023. Penyedia : CV JUARA JAYA ANANTARA yang beralamatkan di Jl. Sungai Raya dalam Komplek Bumi Batara 1 Jalur 1.

Sebagaimana yang dikatakan Pelaksana Lapangan, Muzaifi ketika dikonfirmasi oleh awak media, pada hari Senin 18 September 2023.

Ia jelaskan bahwa dari awal pengerjaan sampai dengan saat ini proyek penyelenggaraan penataan bangunan dan lingkungan Bengkayang pengerjaan tidak ada mengalami kendala semua berjalan lancar.

“Jadi sejauh ini belum ada kendala secara tehnis di lapangan. Tentunya pengerjaan penataan bangunan dan lingkungan Kota Bengkayang saat ini sudah mencapai 50% separo dari pengerjaan,” jelasnya Muzaifi.(*rls/ra/red).

Berita Lainnya

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas
Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak
Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan
Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab
As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 18 April 2025 - 08:30 WIB

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 09:04 WIB

ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak

Kamis, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab

Selasa, 15 April 2025 - 14:34 WIB

As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page