Dewan Kapuas Apresiasi BNNP Kalteng

- Reporter

Rabu, 12 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas, Franco B Dehen.

Franco B Dehen memberikan apresiasi dan penghargaan yang setinggi tingginya kepada BNNP Kalteng atas daya, dan upaya dalam memberantas peredaran NARKOBA dengan memberikan penyuluhan-penyuluhan kepada para siswa, terutama siswa yg duduk di bangku SMP dan SMA sederajat.

Hal itu disampaikan Franco B Dehen pada Kegiatan penyuluhan dan penandatanganan Deklarasi Anti Narkoba yang dilakukan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalteng di sekolah di Kabupaten Kapuas, baru-baru tadi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Karena kalau kita berbicara anak didik di tingkat sekolah, adalah anak-anak yang duduk di bangku SMP dan SMA sederajat ini adalah masa-masa yang rentan terpengaruh,” ungkap Franco B Dehen.

Oleh sebab itu, lanjut Politisi PDI Perjuangan ini, dengan memberikan pemahaman tentang bahayanya Narkoba secara terus menerus kepada para siswa, adalah langkah yang sangat baik dalam antisipasi peredaran narkoba sejak dini.

“Disamping pengawasan dari para guru di sekolah, dan para orangtua yamg di rumah,” tegasnya.

Legislator biasa disapa Favo ini juga meminta dukungan dan peranan dari pemerintah daerah melalui dinas terkait, pihak sekolah, serta masyarakat untuk membantu dalam antisipasi penyebaran narkoba yang sangat merusak generasi bangsa.

“Tugas kita bersama untuk ikut serta dalam antisipasi dan pemberantasan narkoba. Karena narkoba merusak bangsa, dan membahayakan,” pungkasnya.(*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Ratusan Hektar Sawit Milik Warga Sungai Nipah Diserang Kumbang Tanduk
Jumat Curhat, Kapolres Lamandau  Tatap Muka Langsung  Dan Mendengarkan Aspirasi warganya
Kodim 1016 Palangka Raya Gelar Pembinaan Komunikasi Sosial Cegah Konflik
Sebastianus Darwis Dan Syamsul Rizal Resmi Mendaftar Calon Bupati Bengkayang Periode 2024-2029 Ke Partai Demokrat
Sekretaris DP3AP2KB Pulang Pisau Terkesan Alergi Terhadap Wartawan
Tebar Berkah Ramadhan, Satlantas Polresta P. Raya Bantu Satbrimob Polda Kalteng Bagikan Takjil
Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Bengkayang Tahun Anggaran 2023
Perumdam Tirta Arut Buka Puasa Bersama dan Syukuran Raih Golden Trophy di Ramadan 1445
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 29 Maret 2024 - 08:24 WIB

Ratusan Hektar Sawit Milik Warga Sungai Nipah Diserang Kumbang Tanduk

Jumat, 29 Maret 2024 - 07:47 WIB

Jumat Curhat, Kapolres Lamandau  Tatap Muka Langsung  Dan Mendengarkan Aspirasi warganya

Rabu, 27 Maret 2024 - 09:41 WIB

Kodim 1016 Palangka Raya Gelar Pembinaan Komunikasi Sosial Cegah Konflik

Rabu, 27 Maret 2024 - 00:15 WIB

Sebastianus Darwis Dan Syamsul Rizal Resmi Mendaftar Calon Bupati Bengkayang Periode 2024-2029 Ke Partai Demokrat

Selasa, 26 Maret 2024 - 12:51 WIB

Sekretaris DP3AP2KB Pulang Pisau Terkesan Alergi Terhadap Wartawan

Senin, 25 Maret 2024 - 04:19 WIB

Tebar Berkah Ramadhan, Satlantas Polresta P. Raya Bantu Satbrimob Polda Kalteng Bagikan Takjil

Minggu, 24 Maret 2024 - 20:24 WIB

Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Bengkayang Tahun Anggaran 2023

Minggu, 24 Maret 2024 - 19:34 WIB

Perumdam Tirta Arut Buka Puasa Bersama dan Syukuran Raih Golden Trophy di Ramadan 1445

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Ratusan Hektar Sawit Milik Warga Sungai Nipah Diserang Kumbang Tanduk

Jumat, 29 Mar 2024 - 08:24 WIB

LINTAS POLRI

Polres Barsel Turunkan Personel Pengamanan Ibadah Jumat Agung

Jumat, 29 Mar 2024 - 08:00 WIB

You cannot copy content of this page