Serda Abdullah Babinsa Koramil 1013-01/Gunung Timang Bantu Salurkan BLT-DD Pada Warga

- Reporter

Jumat, 9 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Serda Abdullah Babinsa Koramil 1013-01/Gunung Timang bersama Aparat Desa bagikan BLT-DD Tahap 3 anggaran 2022 kepada warga bertempat di Balai Desa Sangkorang Kec. Gunung Timang Kab. Barito Utara, Rabu (07/09/22).

Pemerintahan Desa Sangkorang kembali menyalurkan bantuan langsung tunai dana desa (BLT-DD) Tahap lll kepada masyarakat yang tidak mampu akibat dampak Pandemi Covid-19 dimana warga yang menerima BLT DD sebanyak 80 KK melalui pembayaran tunai sebanyak 900 ribu per KK.

Babinsa Koramil 1013-01/Gunung Timang Serda Abdullah dalam kesempatan tersebut ikut ambil bagian untuk menyerahkan langsung kepada warga desa. Pada kesempatan itu, Babinsa juga menyampaikan, semoga Dana BLTDD Tahap III ini dapat membantu perekonomian warga di Desa Sangkorang yang terkena Dampak Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu Kades Sankorang mengucapkan terima kasih kepada Babinsa Koramil 1013-01/Gunung Timang dan aparat Desa lainya yang selalu bersama-sama membantu sekaligus menjaga Kamtibmas di desa tersebut.

“Ini merupakan wujud dari sinergitas kita dan masyarakat dalam menjaga kekompakan dan kerukunan antar sesama,” ucap Kades.

Berita Lainnya

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI
PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama
PPKHI Gelar Buka Puasa Bersama Se-Indonesia, DPD PPKHI Kalteng Jadi Tuan Rumah
Kodim 1011/Klk Gelar Ziarah Rombongan Menyambut HUT Korem 102/Pjg Ke – 51
Junaidi, S.Ag, Anggota DPRD Kalteng Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers
Dandim 1011/Klk Bersama Ketua Persit Cabang XXXVII Dim 1011 Baksos ke Panti Asuhan
Hut Korem 102/Pjg Ke 51,Penanaman Pohon Bersama Oleh Kodim 1011/Klk
Kapolda Kalteng Tegaskan Netralitas dan Profesionalisme Personel dalam Pengamanan PSU Pilkada di Barito Utara
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 24 Maret 2025 - 16:05 WIB

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:59 WIB

PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama

Minggu, 23 Maret 2025 - 10:16 WIB

PPKHI Gelar Buka Puasa Bersama Se-Indonesia, DPD PPKHI Kalteng Jadi Tuan Rumah

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:24 WIB

Kodim 1011/Klk Gelar Ziarah Rombongan Menyambut HUT Korem 102/Pjg Ke – 51

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:20 WIB

Junaidi, S.Ag, Anggota DPRD Kalteng Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:16 WIB

Dandim 1011/Klk Bersama Ketua Persit Cabang XXXVII Dim 1011 Baksos ke Panti Asuhan

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:10 WIB

Hut Korem 102/Pjg Ke 51,Penanaman Pohon Bersama Oleh Kodim 1011/Klk

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:21 WIB

Kapolda Kalteng Tegaskan Netralitas dan Profesionalisme Personel dalam Pengamanan PSU Pilkada di Barito Utara

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page