DPRD Kotabaru Gelar Rapat Paripurna Dengan Agenda Penyampaian Dua Buah Raperda

- Reporter

Rabu, 31 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Rapat Paripurna dengan agenda penyampaian dua buah Raperda yang dibacakan Sekretaris Daerah Drs H Said Akhmad, MM mewakili Bupati Kotabaru H Sayed Jafar.

Rapat Paripurna masa Persidangan I rapat ketujuh di gelar di ruang sidang DPRD lantai 3, pada Senin (22/8/2022)

Pada kegiatan Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kotabaru Syairi Muhlis, S.Sos, Wakil Ketua Mukhni AF dan Muhammad Arif, dengan dihadiri perwakilan TNI-Polri, Kejari, anggota DPRD, serta SKPD terkait.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya Said Akhmad mengatakan, dua buah Raperda tersebut dalam rangka memberikan pelayanan dan kesejahteraan masyarakat.

Dengan merumuskan regulasi daerah sebagai bentuk sinergitas antara pemerintah daerah dan DPRD melalui pembentukan peraturan daerah (Perda).

“Adapun dua buah Raperda yang disampaikan tentang Penyelenggaraan Ketenagakerjaan dan Raperda tentang Pengelolaan Keuangan Daerah,” kata Sekda Kotabaru ini.

Ia berharap dua buah Raperda itu segeranya bisa dibahas oleh Pansus yang akan dibentuk agar mekanisme dan prosedur dapat efektif juga optimal sesuai agenda yang telah disepakati bersama.

“Kita ingin, melalui pembahasan dua buah Raperda ini menjadi Perda akan mampu mewujudkan pembangunan dibidang ketenagakerjaan dan penyelenggaraan pemerinta daerah yang ekonomis, efesien, dan efektif, sehingga berimbas kepada kesejahteraan masyarakat,” harapnya. (*/rls/duk/red)

Berita Lainnya

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI
PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama
PPKHI Gelar Buka Puasa Bersama Se-Indonesia, DPD PPKHI Kalteng Jadi Tuan Rumah
Kodim 1011/Klk Gelar Ziarah Rombongan Menyambut HUT Korem 102/Pjg Ke – 51
Junaidi, S.Ag, Anggota DPRD Kalteng Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers
Dandim 1011/Klk Bersama Ketua Persit Cabang XXXVII Dim 1011 Baksos ke Panti Asuhan
Hut Korem 102/Pjg Ke 51,Penanaman Pohon Bersama Oleh Kodim 1011/Klk
Kapolda Kalteng Tegaskan Netralitas dan Profesionalisme Personel dalam Pengamanan PSU Pilkada di Barito Utara
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 24 Maret 2025 - 16:05 WIB

Mahasiswa Gemas Kalteng Gelar Aksi di DPRD, Bentrok dengan Aparat Saat Desak Pencabutan UU TNI

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:59 WIB

PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama

Minggu, 23 Maret 2025 - 10:16 WIB

PPKHI Gelar Buka Puasa Bersama Se-Indonesia, DPD PPKHI Kalteng Jadi Tuan Rumah

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:24 WIB

Kodim 1011/Klk Gelar Ziarah Rombongan Menyambut HUT Korem 102/Pjg Ke – 51

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:20 WIB

Junaidi, S.Ag, Anggota DPRD Kalteng Gelar Buka Puasa Bersama Insan Pers

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:16 WIB

Dandim 1011/Klk Bersama Ketua Persit Cabang XXXVII Dim 1011 Baksos ke Panti Asuhan

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:10 WIB

Hut Korem 102/Pjg Ke 51,Penanaman Pohon Bersama Oleh Kodim 1011/Klk

Jumat, 21 Maret 2025 - 17:21 WIB

Kapolda Kalteng Tegaskan Netralitas dan Profesionalisme Personel dalam Pengamanan PSU Pilkada di Barito Utara

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page