Peran Babinsa Koramil 1013-01/Gunung Timang Dalam Rangka Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS)

- Reporter

Selasa, 12 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Menyambut kedatangan para peserta didik baru di tiap sekolah dari tingkat SMP, SLTA hingga perguruan tinggi, hampir seluruh sekolah baik negeri maupun swasta menggunakan cara MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) yang sebelumnya dinamakan MOS (Masa Orientasi Sekolah). Kegiatan dilaksanakan di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 Gunung Timang. Selasa (12/07/2022)

Danramil 1013-01/Gunung Timang Kapten Kav Sarna,”Dalam melaksanakan tugasnya sebagai pemberi materi Wawasan Kebangsaan untuk siswa dan siswi baru agar menumbuh kembangkan sikap disiplin diri dan jiwa kebersamaan, sehingga dengan demikian senantiasa dapat mengutamakan tugas di atas kepentingan individu dan secara tidak langsung juga menambah rasa tanggung jawab. Kegiatan MPLS kali ini tidak hanya materi Wawasan Kebangsaan akan tetapi akan diberikan materi PBB(Peraturan Baris Berbaris) guna melatih kedisiplinan para peserta sekalian,’Tuturnya.

“Danramil juga menambahkan,”Kegiatan MPLS ini dilaksanakan untuk menghindari tindakan kekerasan, perpeloncoan yang biasa dilakukan oleh seniornya, sehingga siswa baru tidak merasa takut saat melaksanakan kegiatan belajar.”Ucapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Sekolah SMK Negeri 2 Gunung Timang Mengucapakan banyak terimakasih atas peran aktif Danramil 1013-01/Gunung Timang serta Babinsa, saya berharap dengan diberikannya materi Wawasan Kebangsaan dari prajurit TNI-AD, kelak anak didiknya dapat menjadi generasi muda yg berkualitas, berguna bagi nusa dan bangsa. Selain itu ditambahkan pula hubungan komsos yang sudah terjalin dengan baik ini akan tetap dijaga terus agar keberadaan TNI-Ad semakin dicintai khususnya anak didiknya dan pada umumnya rakyat indonesia.

(*/rls/pendim/Wln/red)

Berita Lainnya

Kodim 1011/Kuala Kapuas Gelar Bazar Murah, Jelang HUT Korem 102/Pjg ke-51
Sekretaris Daerah Pimpin Rapat Pelaksanaan Penilaian Puskesmas BLUD Kabupaten Pulang Pisau
Akankah Reshufle Pejabat di Lingkup Pemerintahan Kotabaru Masuk Dalam 100 hari Kerja Bupati, Begini Jawaban Pj Sekda
Berkah Ramadhan, Lapas Kotabaru Salurkan Bansos Kepada Keluarga Warga Binaan dan Masyarakat Sekitar
Bulan Ramadhan Penuh Khidmat, Warga Binaan Lapas Kelas IIA Kotabaru Gelar Khataman Al-Quran
Suasana Hangat dan Penuh Keakraban, Lapas Kelas IIA Kotabaru Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaannya
Cari Tempat Bukber Favorit di Palangkaraya dengan Harga Bersahabat, Kunjungi Dlavan cafe dan Billyar Di Jalan G Obos No 40
LSR LPMT Kalteng Salurkan Bantuan untuk Warga Mendawai Terdampak Banjir
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 17 Maret 2025 - 18:37 WIB

Kodim 1011/Kuala Kapuas Gelar Bazar Murah, Jelang HUT Korem 102/Pjg ke-51

Senin, 17 Maret 2025 - 09:11 WIB

Sekretaris Daerah Pimpin Rapat Pelaksanaan Penilaian Puskesmas BLUD Kabupaten Pulang Pisau

Senin, 17 Maret 2025 - 08:27 WIB

Akankah Reshufle Pejabat di Lingkup Pemerintahan Kotabaru Masuk Dalam 100 hari Kerja Bupati, Begini Jawaban Pj Sekda

Senin, 17 Maret 2025 - 01:59 WIB

Berkah Ramadhan, Lapas Kotabaru Salurkan Bansos Kepada Keluarga Warga Binaan dan Masyarakat Sekitar

Senin, 17 Maret 2025 - 01:45 WIB

Bulan Ramadhan Penuh Khidmat, Warga Binaan Lapas Kelas IIA Kotabaru Gelar Khataman Al-Quran

Senin, 17 Maret 2025 - 00:06 WIB

Suasana Hangat dan Penuh Keakraban, Lapas Kelas IIA Kotabaru Gelar Buka Puasa Bersama Warga Binaannya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:18 WIB

Cari Tempat Bukber Favorit di Palangkaraya dengan Harga Bersahabat, Kunjungi Dlavan cafe dan Billyar Di Jalan G Obos No 40

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:53 WIB

LSR LPMT Kalteng Salurkan Bantuan untuk Warga Mendawai Terdampak Banjir

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Tangkap Pengedar Sabu di Karanggan

Selasa, 18 Mar 2025 - 08:37 WIB

You cannot copy content of this page