Menuju Polri Yang Presisi, Kapolda Kalteng Berikan Arahan Personel Biro Logistik

- Reporter

Kamis, 30 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Guna menuju Polri yang presisi, Kapolda Kalteng Irjen Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si. memberikan arahan kepada personel Biro Logistik Polda Kalteng di Aula Arya Dharma, Mapolda Kalteng, Kamis (30/12/2021) pukul 08.00 WIB.

Dalam kegiatan tersebut turut dihadiri Wakapolda Brigjen Pol. Ida Oetari Poernamasasi, S.A.P., M.A., dan Karo Logistik, Kombes Pol. Susilo Wardono, S.H., M.H. serta diikuti seluruh personel Biro Logistik Polda Kalteng.

Dalam arahannya Kapolda menyampaikan, agar seluruh satker logistik di Polda maupun dikewilayahan agar selalu memonitor perkembangan sistem manajemen aset Negara sebagai acuan dalam pengelolaan barang milik negara (BMN) pada tahun 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Beberapa kendala terkait kontribusi pengiriman barang, kaporlap maupun kendaraan agar dapat dibuatkan perencanaan yang maksimal. Sehingga pendistribusian barang ke jajaran nantinya tidak mengalami keterlambatan,” ungkap Kapolda.

Mengakhiri sambutannya, Kapolda menekankan, agar pelaksanaan pengelolaan barang milik Negara benar-benar di maksimalkan guna mendapatkan BMN yang berkualitas bagi para personel.

“Selain itu, saya berharap kepada para personel agar melaksanakan tugas dengan sebaik baiknya dan penuh tanggung jawab,” tutup Kapolda. ((*rls/Sgn/hms/red)

Berita Lainnya

Pemda Kotabaru Gelar Sosialisasi Pembentukan Produk Hukum dan Tata Naskah Dinas
Kesbangpol Kotabaru Gelar Sosialisasi Tentang Peraturan Organisasi Kemasyarakatan
D’Bagindas Ramaikan launching aplikasi Sistem Administrasi Informasi Pajak dan Pendapatan
MERIAH…!! Pemkab Kotabaru Gelar Pekan Panutan dan Gebyar PBB-P2
Tim Kesenian Kotabaru Ikut Meriahkan Aruh Sastra Kalsel 2024 di Barabai
Dandim 1011/Klk Sambut Komisi IV DPR RI Lakukan Kunker di Kecamatan Dadahup
Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Rifa’i – Jayadi Deklarasikan Kemenangan Pilkada Pulang Pisau Tahun 2024
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:16 WIB

Pemda Kotabaru Gelar Sosialisasi Pembentukan Produk Hukum dan Tata Naskah Dinas

Selasa, 10 Desember 2024 - 06:47 WIB

Kesbangpol Kotabaru Gelar Sosialisasi Tentang Peraturan Organisasi Kemasyarakatan

Senin, 9 Desember 2024 - 13:41 WIB

Minggu, 8 Desember 2024 - 03:47 WIB

D’Bagindas Ramaikan launching aplikasi Sistem Administrasi Informasi Pajak dan Pendapatan

Sabtu, 7 Desember 2024 - 19:28 WIB

MERIAH…!! Pemkab Kotabaru Gelar Pekan Panutan dan Gebyar PBB-P2

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:17 WIB

Tim Kesenian Kotabaru Ikut Meriahkan Aruh Sastra Kalsel 2024 di Barabai

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:43 WIB

Dandim 1011/Klk Sambut Komisi IV DPR RI Lakukan Kunker di Kecamatan Dadahup

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:31 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Rifa’i – Jayadi Deklarasikan Kemenangan Pilkada Pulang Pisau Tahun 2024

Berita Terbaru

LINTAS TNI

Babinsa Madurejo Bantu Warga Urus Akta Kelahiran

Rabu, 11 Des 2024 - 15:57 WIB

LINTAS TNI

Rapat Pembahasan Rencana Tanam Lokasi Optimasi Lahan 2024 dan 2025

Selasa, 10 Des 2024 - 09:02 WIB