Humanis dan Secara Kekeluargaan Polsek Mantangai dan Satgas Covid-19,Rajia Kartu Vaksin

- Reporter

Rabu, 29 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Tim Satgas Covid-19 melaksanakan giat Rajia kartu vaksin,untuk pencapaian target vaksinasi di wilayah Kecamatan Mantangai dilakukan Rajia kartu vaksin.

Satgas covid-19 menyasar di pasar beringin Mantangai untuk merajia para pedagang dan pengunjung pasar yang belum di vaksin,apa bila di temukan orang yang belum di vaksin akan di arahkan ke Puskesmas Mantangai agar melaksanakan vaksin.

Satgas covid-19 Kecamatan Mantangai di ketua oleh Camat Mantangai, personil Polsek Mantangai Aiptu Iwan Isnadi, Aipda Asep Saepudin, Aipda Sidik Rahcmanto, Bripka M.Munawir, Briptu Sutriadi Aristo, anggota Koramil, Trantib Kecamatan, UPTD Puskesmas Mantangai, yang tergabung dalam satgas Covid-19 Kecamatan Mantangai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk data tarik agar warga melakukan vaksinasi akan mendapatkan hadiah 2 unit motor melalui kupun undian berhadiah yang nantinya akan di undi.

Kapolsek Mantangai Akp Fry Mayedi Sastrawan mengatakan,Rajia kartu vaksin ini di lakukan agar warga bisa segera melaksanakan vaksin demi tercapainya target percepatan pemulihan covid-19.

Kegiatan berjalan dengan lancar aman dan kondusif dan warga yang ada di pasar mematuhi protokol kesehatan ,(*/rls/Sgn/hms/red)

 

 

Berita Lainnya

Polsek Kahut Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan
Kurang dari 24 Jam, Pelaku Premanisme di Taman Kanamit Dibekuk Tim Resmob Polres Pulang Pisau Bersama Polsek Maliku
Gubernur Terbitkan Edaran, Dishut Kalteng Bergerak Cepat Cegah Karhutla
LSR Apresiasi Pelayanan Maksimal IGD RSUD Doris Sylvanus di Hari Kedua Lebaran
Dede Farhan Aulawi Beri Tes Psikologi Calon Intelijen Bela Negara Berkualitas dan Berintegritas
Dandim 1011/Klk Hadiri Vicon Bersama Presiden RI dalam rangka panen Jagung bersama dan tanam jagung dalam mendukung swasembada pangan tahun 2025
Nasib RSUD Doris Sylvanus Palangkaraya “Teknis Bangkrut”, Andalkan APBD Provinsi Untuk Keberlanjutan Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat
Forum Konsultasi Publik Polres Pulang Pisau 2025: Wujud Transparansi dan Peningkatan Pelayanan Kepolisian
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 12 Juni 2025 - 07:14 WIB

Polsek Kahut Sosialisasikan Maklumat Kapolda Kalteng Terkait Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan

Selasa, 10 Juni 2025 - 10:24 WIB

Kurang dari 24 Jam, Pelaku Premanisme di Taman Kanamit Dibekuk Tim Resmob Polres Pulang Pisau Bersama Polsek Maliku

Minggu, 8 Juni 2025 - 15:03 WIB

Gubernur Terbitkan Edaran, Dishut Kalteng Bergerak Cepat Cegah Karhutla

Minggu, 8 Juni 2025 - 06:22 WIB

LSR Apresiasi Pelayanan Maksimal IGD RSUD Doris Sylvanus di Hari Kedua Lebaran

Minggu, 8 Juni 2025 - 06:17 WIB

Dede Farhan Aulawi Beri Tes Psikologi Calon Intelijen Bela Negara Berkualitas dan Berintegritas

Kamis, 5 Juni 2025 - 14:06 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Vicon Bersama Presiden RI dalam rangka panen Jagung bersama dan tanam jagung dalam mendukung swasembada pangan tahun 2025

Rabu, 4 Juni 2025 - 11:29 WIB

Nasib RSUD Doris Sylvanus Palangkaraya “Teknis Bangkrut”, Andalkan APBD Provinsi Untuk Keberlanjutan Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat

Selasa, 3 Juni 2025 - 14:43 WIB

Forum Konsultasi Publik Polres Pulang Pisau 2025: Wujud Transparansi dan Peningkatan Pelayanan Kepolisian

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page