Pelaku Pembancokan Teluk Tiram Diringkus Polisi, Untuk Motif Belum Diketahui

- Reporter

Senin, 22 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANJARMASIN || Satuan Reskrim Polsek Banjarmasin Barat tak perlu waktu lama untuk meringkus pelaku Pembacokan, yang terjadi di Jalan Teluk Tiram, Jembatan Merah, Banjarmasin, Sabtu (21/11) Kemarin.

Pelaku adalah Arif Batosai atau Arif Pertana (38), merupakan warga jalan Keramat Basirih, Banjarmasin Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara korbannya, Arifin (35) yang tempat tinggalnya masih satu wilayah dengan si Pelaku.

Arif Batosai, diringkus Tim Gabungan, unit Opsnal Reskrim Polsek Banjarmasin Barat di backup unit Resmob Polda Kalsel, Unit Jatanras Polresta Bjm dan Timsus Polresta Bjm.

“Pelaku kita amankan pada hari Minggu  dinihari tadi,  sekira pukul 01.30 Wita, di Jalan Ir Phm Noor Kelurahan Pelambuan,” ucap Kapolsek Banjarmasin Barat, AKP Faizal Rahman melalui Kanit reskrim Ipda Hendra Agustian Ginting. Senin (22/11).

Sementara, ihwal pembacokan, saat itu korban bersama temannya melintas di tempat kejadian dengan menggunakan sepeda motor.

Entah kenapa, tiba tiba korban langsung dibacok oleh pelaku dari belakang menggunakan sajam jenis mandau dan mengenai leher bagian sebelah kanan dan leher bagian belakang.

“Korban sempat turun dari motor untuk mengejar pelaku namun pelaku berhasil melarikan diri,” terangnya.

Atas kejadian itu korban langsung melaporkan ke Polsek Banjarmaain Barat guna proses hukum lebih lanjut.

“Untuk motif pelaku saat ini sedang kita dalami,” pungkasnya. (*/rls/hms)

Berita Lainnya

Pemda Kotabaru Gelar Sosialisasi Pembentukan Produk Hukum dan Tata Naskah Dinas
Kesbangpol Kotabaru Gelar Sosialisasi Tentang Peraturan Organisasi Kemasyarakatan
D’Bagindas Ramaikan launching aplikasi Sistem Administrasi Informasi Pajak dan Pendapatan
MERIAH…!! Pemkab Kotabaru Gelar Pekan Panutan dan Gebyar PBB-P2
Tim Kesenian Kotabaru Ikut Meriahkan Aruh Sastra Kalsel 2024 di Barabai
Dandim 1011/Klk Sambut Komisi IV DPR RI Lakukan Kunker di Kecamatan Dadahup
Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Rifa’i – Jayadi Deklarasikan Kemenangan Pilkada Pulang Pisau Tahun 2024
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 10 Desember 2024 - 09:16 WIB

Pemda Kotabaru Gelar Sosialisasi Pembentukan Produk Hukum dan Tata Naskah Dinas

Selasa, 10 Desember 2024 - 06:47 WIB

Kesbangpol Kotabaru Gelar Sosialisasi Tentang Peraturan Organisasi Kemasyarakatan

Senin, 9 Desember 2024 - 13:41 WIB

Minggu, 8 Desember 2024 - 03:47 WIB

D’Bagindas Ramaikan launching aplikasi Sistem Administrasi Informasi Pajak dan Pendapatan

Sabtu, 7 Desember 2024 - 19:28 WIB

MERIAH…!! Pemkab Kotabaru Gelar Pekan Panutan dan Gebyar PBB-P2

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:17 WIB

Tim Kesenian Kotabaru Ikut Meriahkan Aruh Sastra Kalsel 2024 di Barabai

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:43 WIB

Dandim 1011/Klk Sambut Komisi IV DPR RI Lakukan Kunker di Kecamatan Dadahup

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:31 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Rifa’i – Jayadi Deklarasikan Kemenangan Pilkada Pulang Pisau Tahun 2024

Berita Terbaru

LINTAS TNI

Babinsa Madurejo Bantu Warga Urus Akta Kelahiran

Rabu, 11 Des 2024 - 15:57 WIB

LINTAS TNI

Rapat Pembahasan Rencana Tanam Lokasi Optimasi Lahan 2024 dan 2025

Selasa, 10 Des 2024 - 09:02 WIB